SuaraJakarta.id - Jamaah Tarekat Naqsabandiyah Naqsabandiyah Al Kholidiyah Al Jalaliyah Sumatera Utara (Sumut) telah menetapkan Hari Raya Idul Fitri jatuh, Rabu (12/5/2021).
Itu artinya, Jamaah Tarekat Naqsabandiyah Sumut akan menunaikan Salat Idul Fitri pada hari ini.
"Di Tarekat kita, sesuai arahan tuan guru kita, 1 Syawal (Hari Raya Idul Fitri) jatuh pada tanggal 12 Mei," tutur seorang Jemaah Tarekat Naqsabandiyah, Syekh Muda Markum, beberapa waktu lalu.
Berikut lafal niat Salat Id dan tata cara Salat Idul Fitri.
Baca Juga: Hukum Salat Idul Fitri di Rumah
Salat Idul Fitri atau Salat Id merupakan salah satu amalan yang dilaksanakan saat Hari Raya Idul Fitri.
Hukum shalat Idul Fitri adalah sunnah muakkad atau sunnah yang dianjurkan untuk dilaksanakan.
Sementara, niat salat Idul Fitri hukumnya wajib karena masuk rukun sahnya salat.
Salat Idul Fitri dilaksanakan pada pagi hari dengan berjamaah. Namun salat Idul Fitri dapat dilaksanakan sendiri (munfarid) jika berhalangan untuk melaksanakannya secara berjamaah.
Melaksanakan Shalat Idul Fitri secara berjamaah dianjurkan untuk dilaksanakan di tanah lapang.
Baca Juga: Idul Fitri 12 Mei 2021, Tarekat Naqsabandiyah Sumbar Tetap Salat di Masjid
Hadist dari Abu Sa’id Al Khudri RA, “Rasulullah SAW biasa keluar pada Hari Raya Idul Fitri dan Idul Adha menuju tanah lapang”. (HR. Bukhari dan Muslim).
Berita Terkait
-
Harta Menakjubkan Anggota DPRD Sumut yang Diduga Cekik Pramugari di LHKPN
-
Kekayaan Megawati Zebua Versi LHKPN, Anggota DPRD Sumut Bantah Isu Cekik Pramugari
-
Anggota DPRD Sumut Cekik Hingga Dorong Pramugari, Wings Air Mau Tempuh Jalur Hukum
-
Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Sumut Dibuka? Berikut Info Terbarunya
-
Bertemu Bobby Nasuition, Mensos Sebut Akan Ada 4 Sekolah Rakyat di Sumut
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral