SuaraJakarta.id - Ada banyak cara sederhana yang bisa dipraktikkan untuk atasi stres dan mempertahankan kesehatan jiwa.
Menjaga kesehatan jiwa atau mental sendiri sama pentingnya dengan menjaga kesehatan fisik.
Dengan menjaga kesehatan jiwa, maka akan lebih nyaman dalam menjalankan aktivitas kehidupan sehari-hari.
Berikut 7 cara atasi stres dan menjaga kesehatan jiwa dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—dari akun Instagram resmi Pemprov DKI Jakarta, @dkijakarta.
Baca Juga: Merasa Stres dan Tak Berenergi, Minum 4 Teh Berikut Bisa Jadi Solusi
- Bicarakan keluhan dengan seseorang yang dapat dipercaya.
- Melakukan kegiatan yang sesuai dengan minat dan kemampuan.
- Tenangkan pikiran dengan relaksasi.
- Kembangkan hobi yang bermanfaat.
- Berpikir positif.
- Meningkatkan ibadah, mendekatkan diri pada Tuhan.
- Jagalah kesehatan dengan olahraga/aktivitas fisik secara teratur, tidur cukup, makan bergizi seimbang, terapkan perilaku hidup bersih.
"Jika perasaan semakin kalut dan sudah mengganggu aktivitas harian, tak ada salahnya, buat mulai bicara bersama konselor pribadimu di sahabatjiwa-dinkes.jakarta.go.id/, lalu klik tombol 'Bercerita'," tulis @dkijakarta.
Itulah tujuh cara atasi stres dan mempertahankan kesehatan jiwa. Selamat mencoba.
Berita Terkait
-
Benarkah Cuci Piring dan Beres-Beres Rumah Bisa Redakan Stres? Cek Faktanya
-
Jakarta Siapkan "Teman Curhat 24 Jam": Konsultasi Psikolog Gratis, Cek Caranya!
-
7 Obat Herbal Indonesia yang Terbukti Ampuh Atasi Stres dan Kecemasan
-
Minta Pramono Segera Isi Posisi Kosong di Pemprov DKI, DPRD: Jangan Impor Pejabat!
-
Mengenal Fangirling Sebagai Coping Mechanism untuk Bertahan Hidup
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral