Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Selasa, 19 Oktober 2021 | 11:05 WIB
Sejarawan TB Sos Rendra (kanan) didampingi petugas menelusuri jejak sejarah bivak Belanda yang kini jadi Kantor Satpas SIM Pembantu Cilenggang, Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel). [SuaraJakarta.id/Wivy Hikmatullah]

"Jadi asetnya saat ini tidak tercatat sebagai aset sejarah meski memiliki nilai dan jadi saksi bisu sejarah rakyat melawan Belanda. Karena asetnya sudah milik kepolisian," paparnya.

Kini bangunan bivak itu masih berdiri kokoh. Setiap harinya, ramai dikunjungi warga yang akan membuat SIM. Bangunanannya dipenuhi dengan cat berwarna putih dan biru identik dengan warna Satuan Lalu Lintas Kepolisian.

Kontributor : Wivy Hikmatullah

Baca Juga: Sejarah Piala Thomas Terlengkap, dari Sosok Sir George Alan Thomas

Load More