SuaraJakarta.id - Sejumlah ruas jalan di Jakarta digenangi air akibat hujan yang mengguyur sejak pukul 15.30 WIB. Salah satunya di Tol Wiyoto Wiyono, tepatnya di terowongan Cawang.
Terowongan dari arah Cikampek menuju Tanjung Priok itu digenangi air setinggi 20 cm, Rabu (27/10/2021).
Genangan air yang terjadi di Tol Wiyoto Wiyono direkam oleh pengendara yang melintas dan videonya diunggah akun Instagram Lensa Berita Jakarta.
"Genangan air hingga mencapai ketinggian 20 cm. Kendaraan yang lewat mengantre di lajur sebelah kiri," tulis akun itu dikutip SuaraJakarta.id, Kamis (27/10).
Genangan air juga terjadi di Jalan DI Panjaitan, Cawang, Jakarta Timur. Tepatnya setelah halte busway Cawang Sutoyo.
Tampak dalam video yang diunggah akun Instagram @jktinfo, sejumlah kendaraan mengambil lajur kanan lantaran ada genangan air di sisi kiri.
Akibatnya, kepadatan lalu lintas pun tak terhindarkan, di mana banyak pengendara yang harus bersabar untuk bisa lewat jalan tersebut.
Berita Terkait
-
5 Jas Hujan Anti Rembes Rp100 Ribuan: Cocok untuk Pekerja dan Anak Muda
-
Tragis! Mulut Asem Mau Nyebat, Pegawai Warkop di Kebon Jeruk Tewas Tersetrum Listrik
-
Cuaca Ekstrem dan Suhu Panas Landa Indonesia, Waspada di Tiga Provinsi Siaga
-
Mahfud MD Desak Penegakan Hukum Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat Whoosh
-
6 Jurus Anti Celaka Berkendara Motor untuk Taklukan Hujan Deras, Bikers Wajib Tahu
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Dugaan Pelecehan dan Penganiayaan Terungkap di Dapur Makan Gratis, Ini Respons BGN
-
3 Rekomendasi AC 1 PK Terbaik untuk Ruang Keluarga: Dingin Nyaman, Listrik Hemat
-
Dekatkan Akses Keadilan, Peradi Jaktim Buka Konsultasi Hukum Gratis
-
Pahlawan Skincare Sepanjang Tahun: 3 Rekomendasi Sunscreen yang Tidak Bikin Kulit Kering
-
Mas Dhito Berharap Beroperasinya Kembali Bandara Dhoho Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi