SuaraJakarta.id - Satu orang dilaporkan meninggal dalam kebakaran Gedung Cyber 1 Kuningan, Kamis (2/12/2012) siang. Korban diketahui bernama Seto (18).
Sementara itu, dua orang lainnya dilaporkan mengalami luka dan tidak sadarkan diri.
Hal itu disampaikan Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Kota Jakarta Selatan, Herbert Plider Lomba Gaol.
Herbert mengatakan, korban meninggal dunia dalam kebakaran Gedung Cyber 1 Kuningan tersebut berprofesi sebagai teknisi.
"Satu meninggal karena ketika dievakuasi keadaannya cukup memprihatinkan," kata Herbert saat dikonfirmasi, Kamis (2/12/2021).
Sementara korban lainnya ialah Bagus (20) dan satu pria yang belum diketahui identitasnya. Pria tersebut dalam kondisi tidak sadarkan diri saat dievakuasi.
Korban meninggal dunia dan yang tidak sadarkan diri dilarikan ke RSUD Mampang, Jakarta Selatan. Sementara korban selamat dievakuasi ke RSUD Pasar Minggu.
Untuk saat ini, petugas pemadam kebakaran tengah melakukan proses penguraian asap dan pendinginan. Setidaknya 40 unit mobil pemadam kebakaran dan 100 personel diterjunkan dalam peristiwa tersebut.
Baca Juga: Diduga Terjebak Kebakaran di Cyber Tower Kuningan, Seto Tewas
Tag
Berita Terkait
-
Kronologi Truk Tanki 2.400 liter BBM Terbakar di Cianjur, Sebabkan Ledakan Mencekam
-
Diduga Imbas Tabung Gas Bocor, Wanita Lansia Bos Warung Makan di Penjaringan Tewas Terpanggang
-
Telan Kerugian Rp1,7 Miliar, Kebakaran Gudang Dekorasi Pesta di Jaktim karena Apa?
-
Pramono Sediakan APAR, Kebakaran di Jakarta Bakal Lebih Sigap Ditangani
-
Putus Cinta Bikin Gelap Mata, Pria di Jagakarsa Bakar Rumah Keluarga Mantan Kekasih
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Sakit Pinggang Menyerang Anak Muda? Fisioterapis Beberkan Cara Ampuh Mengatasinya!
-
Pandji Pragiwaksono Sebut Orang Toraja Jatuh Miskin Karena Pesta, PMTI: Kami Terluka
-
Kenapa Donald Trump Ancam Serang Nigeria Dengan Kekuatan Militer?
-
Dipimpin Brigjen Ade Safri, Bareskrim Polri Jual Beras SPHP demi Stabilitas Harga
-
Fintech Indonesia Bersatu: Akselerasi Inovasi dan Literasi di Tengah Pertumbuhan Industri