Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Rabu, 29 Desember 2021 | 07:10 WIB
Bek sayap Timnas Indonesia, Pratama Arhan (kanan) berebut bola dengan pesepakbola Kamboja, Sieng Chantea dalam pertandingan Piala AFF 2020 di Bishan Stadium, Singapura, Kamis (9/12/2021) malam WIB. [ANTARA FOTO/Humas PSSI]

SuaraJakarta.id - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) izinkan warga gelar nobar final Piala AFF 2020 antara Timnas Indonesia vs Thailand.

Leg pertama final Piala AFF 2020 akan digelar hari ini, Rabu (29/12/2021), di National Stadium, Kallang, Singapura.

Berita nobar final Piala AFF 2020 ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca pada, Selasa (28/12/2021).

Selain itu, ada juga berita soal video viral pria pungli uang parkir di Jalan Jenderal Sudirman.

Berikut daftar selengkapnya lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca kemarin:

1. Viral Pria Minta Uang Parkir di Sudirman, Klaim Sudah Koordinasi Sama Satpol PP

Tangkapan layar video viral seorang pria meminta uang parkir kepada pengendara motor yang tengah menyeruput kopi di atas trotoar di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat. [Instagram@merekam_jakarta]

Sebuah video yang memperlihatkan seorang pria diduga melakukan pungutan liar (pungli) parkir kepada pengendara motor di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat, viral di media sosial.

Tak cuma itu, dalam video itu pria yang memakai topi itu juga mengklaim telah berkoordinasi dengan Satpol PP DKI Jakarta.

Baca selengkapnya

2. Malam Tahun Baru, Tempat Hiburan di Jakarta Beroperasi sampai Pukul 20.00 WIB

Load More