SuaraJakarta.id - Polusi asap diduga berasal dari genset Mal Kota Kasablanka yang mencemari udara di sejumlah rumah warga RT 04 dan RT 05 di RW 09 Kelurahan Menteng Atas Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan, sudah sejak Oktober 2021.
"Polusi asap itu sudah ada sejak Oktober, tapi dirasakan warga cukup mengganggu warga pada November 2021," kata Ketua RT 04 Kelurahan Menteng Atas, Djoko Pandurat, Rabu (5/1/2022).
Menurut Joko, polusi asap itu keluar dari genset mengepul di atas permukiman warga setiap dua hari, sekitar pukul 16.00 WIB.
"Saya melaporkan adanya polusi asap itu ke RW pada November lalu, yang diindaklanjuti ke kelurahan. Sampe sekarang genset itu tidak dihidupkan lagi," katanya.
Joko menjelaskan, polisi asap itu mengenai enam rumah warga dan beberapa warung yang berlokasi tepat di belakang Mal Kota Kasablanka.
"Pada November lalu, kalau asal keluar udaranya jadi tertutup asap, sampai seperti di-fogging," katanya.
Sebelumnya, Kepala Bagian Pembangunan dan Lingkungan Hidup Jakarta Selatan, Imam Bahri menyampaikan, pihaknya tengah menginventarisasi aduan masyarakat terkait dugaan pencemaran lingkungan tersebut.
"Pada prinsipnya kita sih menghimpun aduan masyarakat terkait pencemaran. Dari kelurahan dan kecamatan dalam rapat (pencemaran) ada asap yang kemungkinan itu dari genset," ujar Imam.
Baca Juga: Camat Tebet: Polusi Asap di Menteng Atas Diduga Dari Genset Mal Kota Kasablanka
Berita Terkait
-
Camat Tebet: Polusi Asap di Menteng Atas Diduga Dari Genset Mal Kota Kasablanka
-
Kematian Massal Ikan di Danau Maninjau Munculkan Polusi Udara
-
Polusi Meningkat, Dapatkah Pajak Kendaraan Bermotor Mengatasinya?
-
Kurangi Polusi Udara, YLKI Sebut Kendaraan di DKI Jakarta Mestinya Tidak Pakai BBM Ini
-
Kurangi Polusi Udara, YLKI: Kendaraan di DKI Harusnya Tak Pakai BBM Premium
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
JKT Fit Block Party Ubah Lintasan Lari Jadi Panggung Mode
-
Bank Mandiri Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor Lewat Kopra by Mandiri
-
Bank Mandiri Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor Lewat Kopra by Mandiri
-
Pasar Kripto Indonesia Kian Matang, Investor Lebih Konservatif dalam Memilih Aset
-
Pelaku Usaha Minta Dialog, Kebijakan Transportasi Dinilai Perlu Sinkronisasi