SuaraJakarta.id - Cara membuat ucapan imlek yang benar. Ini penting diketahui untuk memberikan selamat Imlek kepada kolega dan teman dekat keturunan Tionghoa.
Salah satunya pertanyaan bertahun-tahun, ucapan Imlek itu "Gong Xi Fat Choy" atau "Gong Xi Fa Cai"?
Bahasa Mandarin juga mengandung banyak sekali dialek, seperti Kanton, Shanghai, dan Beijing.
Dialek-dialek tersebut tidak termasuk sekitar 55 bahasa lokal etnis minoritas Tionghoa.
Setiap dialek memiliki ciri pengucapan yang berbeda. Lalu bagaimana cara membuat ucapan Imlek yang benar?
Pada saat perayaan Tahun Baru Imlek, warga di wilayah yang berbahasa Kanton lebih suka mengucapkan "Kung Hei Fat Choi" sebagai ganti ucapan "Selamat Tahun Baru".
Maknanya, berkah bagi kekayaan dan kemakmuran. Ungkapan ini juga digunakan di daerah lain yang menggunakan Bahasa Mandarin dasar, yaitu dengan pengucapan "Gong Xi Fa Cai."
Jika Anda ingin membuat ucapan Imlek yang benar, Anda juga bisa menggunakan ucapan lain yaitu "Guo Nian Hao".
Guo sendiri memiliki arti rejeki, sedangkan Nian artinya tahun dan Hao artinya bagus.
Baca Juga: Ucapan Imlek Bahasa China untuk Kolega Tionghoa, Lengkap Arti Bahasa Indonesia
Jadi, "Guo Nian Hao" memiliki makna "Selamat Tahun baru dan Mendapat Rejeki yang Bagus".
Selain itu, Anda juga bisa mengucapkan "Xinxiang Shi Cheng" memiliki arti semoga semua keinginan kamu terwujud.
Lalu ada juga ucapan "Shenti Jiankang" juga bisa digunakan untuk mengucapkan selamat tahun baru Imlek kepada seseorang yang sedang sakit atau dalam perawatan.
Sebab, "Shenti Jiannkang" memiliki arti semoga sehat selalu dan bisa menjadi doa untuk seseorang yang mengharapkan kesehatan. Biasanya diutarakan kepada orang tua seperti kepada Kakek dan Nenek.
Ucapan Imlek Bahasa China
Berikut ucapan selamat Imlek bahasa China:
Berita Terkait
-
Ulasan Rencana Besar untuk Mati dengan Tenang, Lelah Hidup yang Sunyi
-
The Westin Surabaya Rilis Perayaan Imlek Termewah: Intip 8 Hidangan Emas Menyambut Tahun Kuda Api
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Daftar Libur Kalender Februari 2026, Kapan Isra Miraj dan Imlek?
-
5 Shio yang Diprediksi Sukses dan Kaya Tahun 2026, Kamu Termasuk?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Lewat Mandiri Micro Fest 2025, Pelaku Usaha Mikro Catat Lonjakan Transaksi Digital 45%
-
7 Cara Mudah Bersihkan Lumpur di Rumah Setelah Banjir, Dijamin Lebih Sehat
-
6 Fakta Penting Broken Strings: Buku Aurelie Moeremans yang Viral dan Mengguncang Publik
-
Cek Fakta: Benarkah Kantor Polisi Cina Terbentuk di Morowali & Mendarat di Manado
-
Viral Pria Asing Ini Menangis Saat Tinggalkan Indonesia, Tak Kuat Berpisah dengan Nasi Padang