SuaraJakarta.id - Pengamat politik Adi Prayitno menilai peluang duet Anies Baswedan dan Ridwan Kamil (Anies-RK) untuk maju dalam Pilpres 2024 masih kecil.
Banyak pekerjaan rumah (PR) berat yang harus dikerjakan oleh Anies-RK. Mulai dari elektabilitas, dukungan partai dan 'ongkos' Pemilu.
Berita PR berat duet Anies-RK di Pilpres 2024 ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca, Selasa (22/2/2022).
Selain itu, ada berita soal Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang dinilai lebih mending ikut Pilkada DKI ketimbang Pilpres.
Lalu, ada berita soal Hercules jadi tenaga ahli direksi Perumda Pasar Jaya.
Kemudian, ada berita terkait pelaku yang menyebabkan seorang PSK tewas di hotel Tamansari, Jakarta Barat, ditangkap, dan polisi buru DPO pengeroyok Ketum KNPI Haris Pertama.
Berikut daftar lima berita SuaraJakarta.id selengkapnya yang paling banyak dibaca kemarin:
1. Pengamat: AHY Lebih Realistis Mending Tarung di Pilkada DKI Dibanding Pilpres
Pilkada DKI Jakarta dan Pemilihan Presiden (Pilpres) masih akan digelar sekitar dua tahun lagi. Namun gaung kontestasi politik sudah mulai terasa saat ini.
Salah satu tokoh yang digadang-gadang bakal maju dalam Pilpres 2024, yakni Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono.
2. Polisi Buru 2 DPO Pengeroyok Ketum KNPI Haris Pertama
Polisi kini tengah memburu dua pengeroyok Ketum KNPI Haris Pertama yang masuk dalam daftar pencarian orang (DPO). Keduanya adalah Harfi (H) dan Irwan (I).
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Endra Zulpan mengatakan, kedua DPO itu telah ditetapkan sebagai tersangka setelah diketahui turut melakukan pengeroyokan terhadap Haris Pertama.
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Kamera 200 MP Mulai Rp3 Jutaan, Gambar Tajam Detail Luar Biasa
-
5 HP Murah Kamera 108 MP, Harga Mulai Rp1 Jutaan Hasil Foto Tak Ada Lawan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
Terkini
-
DANA Kaget: Bukan Cuma Giveaway! Begini Cara Kumpulkan Ratusan Ribu Rupiah
-
Saldo DANA Gratis Menantimu, Tips Jitu Berburu DANA Kaget dan Link Aktifnya
-
Jangan Sampai Ketinggalan, Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu Menanti di Sini
-
DANA Kaget Bikin Nagih, Ini Link Aktif dan Cara Klaim Saldo Gratis Tanpa Penipuan
-
Link Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei: Siapa Cepat, Dia Dapat!