
SuaraJakarta.id - Polresta Kabupaten Tangerang mengamankan seorang pedagang pecel lele berinisial TS (22). Dia ditangkap atas dugaan rudapaksa terhadap siswi SMP, SC (16).
Kapolresta Kabupaten Tangerang, Kombes Zain Dwi Nugroho mengatakan, peristiwa itu terjadi di kawasan Balaraja, Kabupaten Tangerang, Jumat (4/2/2022) pukul 10.00 WIB.
Zain menuturkan bila pelaku telah melakukan rudapaksa lebih dari 13 kali. Dimulai sejak Desember 2021.
Kejadian itu bemula saat pelaku mengajak korban ke kontrakannya di kawasan Balaraja, Kabupaten Tangerang.
Baca Juga: Perkosa ABG Pingsan usai Dicekoki Miras di Tongkrongan, Pemuda Asal Cirebon Kabur ke Jakarta
Setibanya di lokasi, korban di ajak masuk ke dalam kamar yang saat itu terlihat sepi.
Dalam aksinya, TS mengancam SC akan menyetubuhi adik korban bila tidak melayaninya.
"Cewek itu diajak ke kontrakannya diancam kalau enggak melayani (pelaku). 'Saya setubuhi adik mu kalau tidak mau'. Akhirnya korban (terpaksa) mau di ini (disetubuhi)," kata Zain saat dihubungi, Senin (14/3/2022).
Kekinian korban tengah berada di Rumah Aman Bersama guna dilakukan penanganan agar menghilangkan trauma yang berkelanjutan.
"Korban ada di Rumah Aman Bersama, dia sehat," tandasnya.
Baca Juga: Dipanggil Tidak Menjawab, Ibu Buka Pintu Kamar Kaget Lihat Anaknya Sudah Tak Bernyawa
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Berita Terkait
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Belum Ada Pasal Tipikor Perkara Pagar Laut, Kejagung Kembalikan Berkas Arsin Cs ke Bareskrim
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Dokter Biadab! Bius Pasien Lalu Rudapaksa, Amarah Publik Memuncak!
-
Berkas Pagar Laut Tangerang Dikembalikan, Ini Alasan Bareskrim Tak Masukan Pasal Tipikor
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya