SuaraJakarta.id - Puluhan rumah ludes dilalap api dalam kebakaran di Cipinang Besar Utara, Jakarta Timur, Minggu (24/4/2022). Tepatnya di Pasar Gembrong, Jaktim.
Ketua RT 06/ 01 Cipinang Besar Utara, Sugiharto mengatakan, sedikitnya ada 90 rumah hangus terbakar. Ditambah dengan 20 toko yang mayoritas toko mainan.
"Ada 90 rumah, kemudian ada 20 toko mainan yang ikut hangus terbakar,” katanya di lokasi, Senin (25/4/2022) dinihari.
Sugiharto mengatakan, dugaan awal kebakaran di Pasar Gembrong lantaran korsleting listrik di salah satu rumah warga.
Baca Juga: Kebakaran Pasar Gembrong Jaktim Belum Padam, Underpass Jalan Basuki Rahmat Ditutup
"Dugaannya korsleting listrik," ungkapnya singkat.
Hingga berita ini dimuat petugas pemadam kebakaran masih berjibaku menjinakkan api.
Kondisi terkini di lokasi kebakaran Pasar Gembrong, api sudah tidak berkobar besar, namun masih menyala.
Diberitakan sebelumnya, kebakaran melanda wilayah Pasar Gembrong RT 04/01, Cipinang, Jakarta Timur. Kebakaran terjadi pada Minggu (24/4/2022) sekitar pukul 21.36 WIB.
Kasie Ops Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Timur, Gatot mengatakatan objek yang terbakar merupakan rumah tinggal.
Baca Juga: Rumah di Kawasan Pasar Gembrong Terbakar, Belasan Unit Damkar dan Puluhan Petugas Dikerahkan
"Objek terbakar rumah," katanya saat dikonfirmasi di Jakarta.
Berita Terkait
-
Penjualan Karpet di Pasar Gembrong Merosot 50 Persen, Pedagang Jerit: saat Covid-19 Malah Mendingan!
-
Keluhkan Penjualan Merosot, Pedagang Mainan di Pasar Gembrong: Lebaran Sudah Nggak Berpengaruh
-
Bakamla Evakuasi 12 ABK Kapal Motor Mutiara Ferindo 2 yang Terbakar di Perairan Banten
-
Apa Itu Visa F-2? Hadiah Sugianto, WNI Jadi Penyelamat saat Kebakaran Hutan di Korea Selatan
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Banten-Jakarta Berbagi Macet hingga Banjir, Andra Soni Cs Temui Pramono Anung di Balai Kota
-
Bank Mandiri Percepat Sinergi Bisnis dengan Kopra Supplier Financing: Arus Kas Makin Efisien
-
Tiga Kali Bobol! Sistem IT Bank DKI Lemah, Gubernur Ancam Gandeng Lembaga Audit Internasional!
-
Tragis di Teluk Gong, Warga Dihebohkan Dua Balita Jadi Korban Penganiayaan Pacar Ibu Kandung
-
Viral Kasus Pelecehan di Stasiun Tanah Abang, Polisi Klaim Telah Koordinasi dengan KAI