SuaraJakarta.id - Teriakan "Anies Presiden" di sela Festival Bedug yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Minggu (1/5/2022) malam.
Teriakan itu dilontarkan oleh salah seorang warga. Meski tidak diikuti warga lainnya, namun warga tersebut cukup sering melontarkan kata-kata Anies Presiden tersebut.
"Anies Presiden. Anies Presiden," teriak pria yang mengenakan baju hitam di JIS, Minggu malam.
Meski kerap meneriakan kata-kata tersebut, namun pria itu tidak memakai atribut yang mendukung Anies untuk menjadi Presiden.
Baca Juga: Buka Festival Bedug Saat Malam Takbir di JIS, Gubernur Anies Berpantun
Sebelumnnya diberitakan, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menghadiri Festival Bedug di pada malam takbiran di JIS.
Kedatangannya disambut oleh para masyarakat yang ada di sekitar selasar stadium.
Anies datang sekitar pukul 19.41 WIB. Ia datang mengenakan baju koko berwarna putih, dengan peci berwarna hitam.
Dalam membuka Festival Bedug itu, Anies secara simbolis menabuh bedug yang diikuti dengan lantunan takbir.
Dalam sambutannya Anies mengucap rasa syukur karena saat ini pandemi Covid-19 di Jakarta sudah mulai menurun.
Baca Juga: Warna-warni Jelang 2024: Relawan Siapkan Lima Posko Mudik Kang Anies di Jabar
"Alhamdulillah sedikit demi sedikit, pandemi di Jakarta sudah terkendali. Dengan ini kita bisa merasakan hari kemenangan ini benar-benar dalam suasana kemenangan," kata Anies di JIS, Jakarta Utara, Minggu (1/5/2022).
Berita Terkait
-
Profil dan Sepak Terjang Amirul Wicaksono, Eks Direktur IT Bank DKI yang Dicopot Pramono Anung!
-
Makna Gaun Pernikahan Mutiara Baswedan Rancangan Didit Hediprasetyo, Prabowo Spill Tak Dibayar
-
Film Jumbo Dipuji Anies Baswedan, Benih Lahirnya Studio Ghibli Tanah Air
-
Intip Baju Pernikahan Anak Anies Baswedan, Dirancang Khusus oleh Didit Hediprasetyo Anak Prabowo
-
Bak Pinang Dibelah Dua: Gaya Komunikasi PM Singapura Disandingkan Anies Baswedan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Namanya Bakal Diganti Jadi Rumah Sakit Internasional, Pramono: RSUD Mengecilkan Diri Sendiri
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu