SuaraJakarta.id - Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jakarta 2022 telah resmi dibuka pada hari ini. Terkhusus untuk jenjang pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMP).
Pada hari ini, Senin (23/5/2022), dibuka untuk pendaftaran akun PPDB Jakarta bagi calon siswa atau Calon Peserta Didik Baru (CPDB).
Dikutip dari akun Official PPDB DKI Jakarta, diinformasikan mengenai jadwal pengajuan akun PPDB tahun 2022 jenjang SMP untuk jalur Prestasi, Afirmasi, dan Zonasi secara daring.
"Pengajuan akun dapat dilakukan melalui website https://ppdb.jakarta.go.id/," tulis akun tersebut.
Baca Juga: PPDB Dimulai, Dispendik Surabaya Optimalisasi Kesiapan Server Hingga Masifkan Sosialisasi
Berikut tata cara daftar pengajuan akun PPDB Jakarta 2022 untuk SMP:
- Mengakses laman https://ppdb.jakarta.go.id
- Mengajukan akun dengan cara klik tombol Pengajuan Akun sesuai jenjang
- Mengisi formulir secara daring
- Mencetak tanda bukti pengajuan akun yang berisi Nomor Peserta dan PIN/Token untuk Aktivasi
Berikut jadwal PPBD Jakarta 2022 jenjang SMP:
- Pra pendaftaran 17 Mei-14 Juni
- Pengajuan akun (prestasi dan afirmasi, afirmasi dan zonasi) dimulai sejak 23 Mei dan jalur PTO sejak 13-28 Juni 2022.
- Pendaftaran dan Seleksi
a. Untuk prestasi dan afirmasi 13-15 Juni dan khusus anak nakes korban COVID-19 pada 13 Juni-6 Juli 2022.
b. Afirmasi 20-22 Juni 2022
c. Zonasi: 27-29 Juni
d. PTO: 13-28 Juni
e. Tahap kedua: 4-6 Juli
Baca Juga: Ribuan Calon Siswa Baru SD-SMP di Batam Terancam Tak Tertampung Saat PPDB, Apa Solusi Disdik?
- Pengumuman
a. Untuk prestasi dan afirmasi 15 Juni dan khusus anak nakes korban COVID-19 pada 6 Juli 2022.
b. Afirmasi 22 Juni 2022
c. PTO: 29 Juni
d. zonasi: 29 Juni
e. Tahap kedua: 6 Juli
Berita Terkait
-
Langkah Cepat Cek NISN untuk PIP: Panduan Anti Gagal Terbaru April 2025
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Gagasan Pendidikan Ki Hajar Dewantara, Perlunya Akses Pendidikan Merata
-
Siswa Sebagai Changemakers: Tak Cuma Kejar Nilai Bagus, Tapi Juga Agen Perubahan Sosial
-
Telkom Kenalkan Teknologi AI Baru untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan Indonesia
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta