SuaraJakarta.id - Sekitar 10-12 orang menggeruduk rumah Ustaz Yusuf Mansur di Cipondoh, Tangerang pada Senin (20/6/2022) pagi.
Polisi mengklaim tidak mengetahui pasti alasan massa geruduk rumah Ustaz Yusuf Mansur.
Kapolsek Cipondoh Kompol Ubaidillah mengatakan kedatangan massa dalam rangka menyampaikan aspirasi.
Berita rumah Ustaz Yusuf Mansur digeruduk massa ini merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id—grup Suara.com—yang paling banyak dibaca, Senin (20/6/2022).
Lainnya ada berita PDIP 'sentil' Anies Baswedan terkait kualitas udara Jakarta, lalu preman tembak kaca rumah warga Jatinegara.
Kemudian, bos Hamilton Spa jadi tersangka kasus prostitusi bertajuk Bungkus Night, dan peluang Gibran Rakabuming Raka maju Pilgub DKI Jakarta.
Berikut daftar lima berita SuaraJakarta.id terpopuler selengkapnya:
1. Rumah Ustadz Yusuf Mansur Digeruduk Massa Pagi-pagi, Polisi: Mereka Cuma Sampaikan Aspirasi
Sejumlah massa menggeruduk rumah ustadz Yusuf Mansur di Cipondoh, Tangerang pada Senin (20/6/2022) pagi. Massa yang datang diperkirakan 12 orang.
"Tadi pagi kurang lebih 10 sampai 12 orang sekitar pukul 09.00 WIB," kata Kapolsek Cipondoh Kompol Ubaidillah saat dikonfirmasi, Senin malam.
2. Direktur-Manajer Hamilton Spa Jadi Tersangka Kasus Prostitusi Bertajuk Bungkus Night
Polisi menetapkan lima tersangka dalam kasus dugaan prostitusi bertajuk acara 'Bungkus Night' di Hamilton Spa & Massage Grand Wijaya, Jakarta Selatan. Salah satu tersangka merupakan Direktur Hamilton Spa & Massage berinisial OCD.
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdi Susianto menyebut selain direktur, penyidik juga menetapkan Manajer Regional Hamilton Spa & Massage berinisial DL, tim kreatif hingga admin medsos sebagai tersangka.
Tag
Berita Terkait
-
BPK DKI: Jakpro Masih Wajib Bayar Commitment Fee Formula E Jakarta Rp 90 Miliar
-
Gerindra-PKB Berkoalisi, PDIP Bakal Bangun Poros Baru?
-
Jakpro: Grand Launching JIS Bersamaan Puncak HUT ke-495 Jakarta Pada 25 Juni Batal
-
Gerindra-PKB Bangun Koalisi, Pengamat: Capres Prabowo, Cak Imin Cawapres
-
Serang Warga di Jatinegara, Suardi Preman Lokalisasi Gunung Antang Ditangkap Polisi
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Berapa Kerugian Negara di Dugaan Korupsi Minyak Mentah Pertamina? Ini Kata KPK
-
Siswa Sekolah Rakyat Dibekali 6 Bahasa Asing
-
Sakit Pinggang Menyerang Anak Muda? Fisioterapis Beberkan Cara Ampuh Mengatasinya!
-
Pandji Pragiwaksono Sebut Orang Toraja Jatuh Miskin Karena Pesta, PMTI: Kami Terluka
-
Kenapa Donald Trump Ancam Serang Nigeria Dengan Kekuatan Militer?