SuaraJakarta.id - Aparat kepolisian bergerak menyelidiki kasus pria dikeroyok oleh sejumlah warga di Jalan Kemang Selatan X, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan pada Sabtu (17/9/2022). Terkini, sejumlah saksi sudah diperiksa polisi terkait kejadian tersebut.
"Saya juga sudah ke TKP kemarin. Saksi-saksi kita periksa," jelas Kapolsek Mampang Prapatan Kompol Supriadi saat dihubungi, Senin (20/9/2022).
Supriadi mengatakan identitas para pelaku saat ini sudah dikantongi oleh kepolisian. Hingga kini pemicu aksi pengeroyokan masih didalami lebih lanjut.
"Pelaku sudah teridentifikasi. Mudah-mudahan dalam waktu dekat bisa kita amankan. Kita masih penyelidikan (penyebab pengeroyokan)," jelas dia.
Baca Juga: Viral Video Pengeroyokan di Kawasan Tuban, Ini Kata Kapolsek Plumpang
Diduga Masalah Lahan Parkir
Sebelumnya seorang pria di Jalan Kemang Selatan X, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan (Jaksel) dikeroyok oleh sekelompok orang pada Sabtu (17/9/2022) malam.
Aksi pengeroyokan itu diunggah oleh akun Instagram @merekamjakarta, tampak seorang pria bertubuh gempal dan berambut gondrong menjadi bulan-bulanan warga.
Dalam video, pria tersebut tampak sempat memukul salah satu warga. Namun begitu, pria itu kemudian dihujani pukulan bertubi-tubi oleh warga yang lain.
Dalam narasinya, pengeroyokan itu diduga dipicu karena masalah lahan parkir. Belum diketahui secara detail bagaimana kronologi pengeroyokan tersebut.
Kapolsek Mampang Prapatan Kompol Supriadi membenarkan terkait adanya kejadian tersebut. Dirinya menyebut korban kini sudah membuat laporan ke Polsek Mampang.
Berita Terkait
-
Anggota TNI Penembak Ilyas Mewek-mewek Ngaku Salah, Hakim Diminta Tetap Tolak Pleidoi Bambang dkk
-
Terkuak! Kronologi Mahasiswa UKI Tewas Dikeroyok Teman saat Mabuk Bareng di Kampus
-
Kasus Tewasnya Samson, 6 Tersangka Terancam Hukuman di Atas 5 Tahun Penjara
-
9 Kuli Bangunan dan Seorang Personel Brimob Ditetapkan Tersangka Usai Keroyok Sopir AKAP Hingga Tewas di Jaktim
-
Anggota TNI dan Ormas Bentrok di Deli Serdang, Sejumlah Kendaraan Rusak
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya