SuaraJakarta.id - Seorang pemuda bernama Riski Setiawan (24) dibacok pria misterius dengan menggunakan senjata tajam jenis celurit. Peristiwa ini terekam kamera hingga videonya viral di media sosial.
Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun Instagram @junet.jakarta. Dalam keterangannya, disebut terjadi saat Riski sedang bermain ke kosan sepupunya di Jalan Fajar Baru Selatan, Cengkareng, Jakarta Barat, pada Minggu (18/9/2022) sekitar pukul 23.00 WIB.
"Sabetan celurit itu mendarat di wajahnya hingga sobek dan nyaris mengenai mata kirinya," tulis @junet.jakarta.
Kanit Reskrim Polsek Cengkareng AKP Ali Barokah menyebut pihaknya telah menerima laporan terkait kejadian ini. Pelaku menurutnya juga telah teridentifikasi.
"Identitas sudah di ketahui," kata Ali saat dikonfirmasi, Minggu (25/9/2022).
Pihaknya, kata Ali, sempat berupaya melakukan penangkapan terhadap pelaku di kediamannya. Namun, yang bersangkutan tidak ditemukan.
"Sedang kami kejar (pelakunya)."
Berita Terkait
-
Kepala Nyaris Terbelah Diserang Pakai Palu dan Golok, Sang Mantan Pacar dan Orang Suruhannya Kini jadi Tersangka
-
Pelaku Pembacok Pria di Pesanggrahan Suruhan Mantan Pacar, Motif karena Dendam
-
Polisi Ringkus Pelaku Pembacok Pria di Pesanggrahan Pakai Golok dan Martil
-
Diserang Pakai Golok hingga Martil, Polisi usut Kasus Pemuda di Pesanggrahan Dibacok Orang Suruhan Mantan Pacar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual
-
7 Tips Lipstik Merah Menyala untuk Tampilan Anti 'Tante-tante' yang Tetap Fresh dan Modern
-
Buruan Cek! 11 Link Dana Kaget Hari Ini untuk Dapat Saldo Gratis Tanpa Ribet
-
Mendorong Lompatan Transisi Energi: Kolaborasi Nasional Menuju Masa Depan Hijau