SuaraJakarta.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi terkait cuaca Jakarta hari ini, Kamis (3/11/2022).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, cuaca Jakarta pada pagi hari umumnya berawan.
Berbeda pada siang hari, di mana cuaca wilayah DKI Jakarta bervariasi. Mulai dari berawan hingga hujan ringan.
Hujan ringan khususnya di wilayah Jakarta Selatan (Jaksel) dan Jakarta Timur (Jaktim).
Baca Juga: Update COVID-19 Jakarta 2 November: Positif 1.781, Sembuh 625, dan Meninggal 3 Orang
Sementara, pada malam dan dini hari, cuaca Jakarta umumnya diprediksi akan diguyur hujan.
Terkait suhu udara Jakarta pada hari ini bervariasi antara 24 hingga 30 derajat Celcius. Tingkat kelembapan udara berkisar antara 70 hingga 95 persen.
BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca Jakarta hari ini, Rabu (26/10/2022).
"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jaksel, dan Jaktim pada sore dan menjelang malam hari, serta Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Kep Seribu, dan Jakut pada dini hari," demikian peringatan dini dikutip dari laman resmi BMKG.
Berikut prakiraan cuaca Jakarta hari ini selengkapnya yang dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG:
Jakarta Barat
Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Jakarta Pusat
Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Jakarta Selatan
Pagi: Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Jakarta Timur
Pagi: Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Jakarta Utara
Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Kepulauan Seribu
Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Hujan Sedang
Berita Terkait
-
Jelang Libur Nataru, BMKG Imbau Waspada Cuaca Ekstrem di Labuan Bajo
-
Viral Fenomena Alam bak 'Awan Kinton' Jatuh, Begini Penjelasan BMKG
-
Awas Kehujanan! BMKG Prediksi Hujan di Seluruh Jakarta Sabtu Malam
-
Intensitas Debu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Tinggi, BMKG: Hujan Tak Beri Dampak
-
Peringatan BMKG, Indonesia Diancam Cuaca Ekstrem dan Bencana Hidrometeorologi
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Jelang Pencoblosan, Mas Dhito Ikuti Khataman Manaqib di Ponpes Al Falah Ploso
-
Bank Mandiri, Garuda Indonesia, Pegadaian dan Angkasa Pura Indonesia Salurkan Bantuan Kuliah Putra Putri TNI/Polri
-
Pilkada Serentak, Pemprov DKI Tiadakan Ganjil Genap pada 27 November 2024
-
Pasangan Dharma - Kun Wardana akan Salurkan Hak Pilih di Jakarta Selatan
-
Mau Umroh Lancar dan Nyaman? Bawa Perlengkapan Ini, Ya!