SuaraJakarta.id - DPP Pemuda Demokrat Indonesia di Jalan Percetakan Negara 10 B/ Blok C No.15 RT 08, RW 04, Rawasari, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, hangus terbakar pada Senin (10/1/2023).
Kasudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Pusat, Asril Rizal mengatakan pihaknya menerima laporan tentang kejadian tersebut sekira pukul 18.30 WIB.
“Titik kenalnya Mitra 10,” kata Asril, dalam keterangannya, Senin.
Dugaan sementara, lanjut Azril, kebakaran akibat korsleting listrik. Sebanyak 15 unit mobil pemadam dengan 75 Personel dikerahkan untuk menjinakan api.
Api dapat dilokalisir petugas sekira 18.45 WIB. Kemudian dilanjutkan sengan pendinginan. Pemadaman, kata Asril, dinyatakan selesai pada pukul 19.22 WIB.
“Kondisi sudah hijau,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Terungkap, Ini Penyebab Gedung Polsri Palembang Terbakar Pagi Hari
-
Gedung Polsri Palembang Terbakar, Mahasiswa Berlari Kocar Kacir
-
Korsleting Listrik, Apotek Sehat Farma Gianyar Terbakar
-
Innalillahi, Pria di Bogor Tewas Terbakar Saat Tidur di Lapak Barang Bekas
-
Rumah Terbakar, Pria Paruh Baya di Tangerang Tewas Terjebak Asap Pekat
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
NHM dan Pemerintah Bahas Adendum ANDAL untuk Perkuat Tata Kelola Lingkungan Berkelanjutan
-
Bank Mandiri Akselerasi Industri Kopi Nasional Lewat Jakarta Coffee Week 2025
-
Gajian Tambahan Hari Ini? Rebutan DANA Kaget GRATIS Sekarang
-
HP Turis Rusia Tertinggal di Taksi, Polres Kepulauan Seribu Gercep! Begini Kronologinya...
-
Jangan Sampai Kehabisan, 4 Link DANA Kaget Siap Diburu, Total Rp235 Ribu