SuaraJakarta.id - Seorang pria menjadi korban begal di Jalan Persahabatan Timur, Cipinang, Jakarta Timur pada Rabu (7/6/2023) sekira pukul 04.26 WIB.
Aksi ini viral usai diunggah di media sosial (medsos). Salah satu akun yang mengunggahnya yakni @merekamjakarta.
Dalam video berdurasi 28 detik itu, memperlihatkan empat pelaku berboncengan menggunakan dua sepeda motor memepet korban.
Ketika berada di samping korban, seorang pelaku yang berboncengan langsung menghajar bagian leher korban hingga terjatuh.
"Korban saat itu sedang naik motor sendirian. Salah satu dari empat pelaku lalu memukul kepala korban hingga terjatuh," tulis akun tersebut, dikutip Rabu (6/7/2023).
Tak lama kemudian, dua pelaku yang berboncengan turun dari sepeda motor ingin merampas motor korban. Korban yang kalah jumlah, sempat kewalahan menghadapi kedua pelaku.
Setelahnya salah seorang pelaku membawa motor korban. Korban yang saat itu mencoba mengejarnya motornya malah tersungkur di aspal.
"Korban mengejar pelaku hingga terjatuh dan kembali mengejar. Namun, komplotan begal berhasil melarikan diri," ucapnya.
Meski begitu, belum ada keterangan resmi mengenai aksi kriminalitas tersebut.
Baca Juga: 10 Begal yang Resahkan Warga di Medan Ditangkap, Hasil Rampokan Buat Judi Online dan Sabu
Jurnalis Suara.com sudah berupaya menghubungi Kanit Reskrim Polsek Pulogadung AKP Wahyudi untuk meminta keterangan lebih detail soal perkara ini namun belum juga direspons.
Berita Terkait
-
10 Begal yang Resahkan Warga di Medan Ditangkap, Hasil Rampokan Buat Judi Online dan Sabu
-
Tiga Sekawan Begal Sadis Pembacok Pengemudi Taksi Online di Tomang Tertunduk Saat Digelandang di Kantor Polisi
-
Seorang Pelaku Begal Sopir Taksi Online di Tomang Diringkus Polisi, Dua Pelaku Lainnya Masih Diburu
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
7 Fakta Mengejutkan OTT Pegawai Pajak Jakut, Pajak Rp59 Miliar Diduga Diatur
-
8 Mobil Bekas di Bawah Rp150 Juta untuk Modifikasi, Biaya Murah dan Mudah Diubah
-
Cek Fakta: Klaim Purbaya Penyitaan Uang Korupsi Konglomerat, Ini Faktanya
-
Viral Air Sinkhole di Limapuluh Kota Dipercaya Jadi Obat, ESDM Bongkar Fakta Sebenarnya