SuaraJakarta.id - Seorang pria yang diketahui pemilik bengkel berinisial T, ditemukan tewas di bengkelnya di Jalan Meruga Raya, Ciputat, Tangerang Selatan (Tangsel). Tercium aroma bau yang menyengat dari jasad korban.
Penemuan mayat ini berawal saat pelanggan datang hendak mengecak mobilnya ke bengkel korban pada Sabtu (17/6/2023) sekitar pukul 18.00 WIB.
"Sesampai di bengkel, pemilik mobil memanggil pemilik bengkel tetapi tidak ada jawaban," ujar Kapolsek Ciputat Timur Agung Nugroho dalam keterangannya, Senin (19/6/2023).
Pemilik mobil tersebut juga mencium bau tak sedap dari dalam bengkel. Ia kemudian memangil saksi lainnya untuk meminta bantu menghubungi pihak kepolisian.
Baca Juga: Polisi Tangkap Pembunuh Wanita yang Ditemukan dalam Mobil di Medan
"Saksi 1 mencium bau menyengat dari dalam bengkel. Kemudian menghubungi saksi 2 dan mendatangi kantor walikota untuk meminta bantuan menghubungi pihak kepolisian," tuturnya.
Agung mengatakan, dari hasil olah TKP, tidak ditemukan bekas tanda-tanda penganiayaan di tubuh korban.
Dugaan sementara pemilik bengkel tersebut meninggal karena sakit.
"Mayat dalam kondisi terlentang di atas tempat tidur," pungkasnya.
Baca Juga: Warga Panggisari Banjarnegara Digegerkan Dengan Penemuan Mayat Tanpa Identitas
Berita Terkait
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
-
Usai Jurnalis Tewas di Hotel, Kini Mayat Wanita Bercelana Doraemon Ngambang di Kali Cengkareng
-
Ortunya Tega Banget, Bayi Ditemukan jadi Mayat di Tumpukan Sampah Kawasan Tanah Abang
-
Polres Tangsel Tangguhkan Penahanan Ibu Yani Usai Dua Anaknya Jual Ginjal di Bundaran HI
-
Lagi Hits! 5 Tempat Bukber di Tangsel dengan Suasana Instagramable
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Sejumlah 15 Ribu Pendatang Baru Bakal Adu Nasib di Jakarta, Gubernur Pramono Janjikan Ini
-
Alasan Bank DKI Lakukan Maintenance saat Masa Lebaran: Aktif Otomatis karena Masalah Sistem
-
Cuti Bersama Berakhir, Arus Lalu Lintas di Sejumlah Ruas Jalan Jakarta Masih Lancar
-
390 Ribu Pengunjung Padati Ancol Selama Lebaran, Masih Ada Konser NDX AKA di Tanggal Ini
-
Wajib Lapor Diri! Pendatang Baru di Jakarta Harus Tahu Aturan Ini