SuaraJakarta.id - Mantan Kepala Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Tangerang Selatan (Tangsel) Iptu Siswanto ditabrak mobil saat bersepeda. Akibatnya ia mengalami cedera serius.
Peristiwa ini terjadi saat korban tengah bersepeda di Jalan Sutera Boulevard, Kelurahan Pondok Jagung, Kecamatan Serpong Utara, pada Sabtu 19 Agustus 2023.
Kasubsi Penmas Polres Tangsel Ipda Bayu membenarkan kecelakaan yang dialami anggota Polres Tangerang Selatan tersebut.
Menurutnya, kecelakaan itu terjadi sekira pukul 08.50 WIB. Bermula saat Iptu Siswanto melaju dari arah Pondok Jagung menuju Sport Center Alam Sutera.
Baca Juga: Bus Pariwisata vs Mobil Datsun Laga Kambing di Jalan Umum Medan-Tarutung, 1 Tewas, 5 Luka-luka
Sesampainya di dekat Cluster Danau Biru dari arah berlawanan ada mobil yang berusaha menyalip lalu menabrak Iptu Siswanto.
"Pengemudi mobil diketahui berinisial IA (25) merupakan karyawan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)," terang Bayu saat dikonfirmasi, Senin (21/8/2023).
Bayu menyebut, akibat ditabrak mobil, Iptu Siswanto alami luka cukup parah hingga pingsan di tempat.
"Akibat kecelakaan tersebut saudara Siswanto tak sadarkan diri dan luka berat dan langsung dievakuasi ke RS EMC," ungkap Bayu.
"Infonya korban sudah dirujuk ke RS Kramat Jati. Informasi terakhir masih dalam perawatan intensif," sambungnya.
Baca Juga: Rendy Kjaernett Merasa Tak Pantas Selamat dari Kecelakaan Mobil: Dosa Gue Banyak ke Lady
Kontributor : Wivy Hikmatullah
Berita Terkait
-
KJRI Kuching Pulangkan 2 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Serawak
-
Tragedi Slipi: Sopir Truk Maut Ngantuk Usai Tidur Hanya 1,5 Jam
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Bank Mandiri dan Tzu Chi Luncurkan Kartu Kredit Berbasis Donasi dan Layanan Filantropi Digital di Livin'
-
KPU DKI Jakarta Mulai Rekapitulasi Suara Tingkat Kecamatan Hari Ini
-
Pilkada Jakarta Lancar dan Aman, Polda Metro Jaya Tetap Tingkatkan Kewaspadaan
-
Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di Slipi Ditetapkan Jadi Tersangka
-
Ucapkan Selamat HUT ke-96, Pramono: Kami Ingin Persija Jadi Klub Kebanggaan Kita Bersama