SuaraJakarta.id - Mixue mempunyai banyak cabang di Jakarta Utara, termasuk daerah Ancol. Berikut terdapat deretan gerai Mixue terdekat Ancol lengkap dengan jam bukanya.
Daftar cabang Mixue di bawah juga sudah dilengkapi dengan link Google Maps untuk memudahkan pencarian. Kalian bisa menemui gerai Mixue terdekat Ancol pada daerah Pademangan, Jalan Warakas, Jalan Yos Sudarso, dan lain-lain.
Toko es krim Mixue Ancol berada pada pinggir jalan dan ruko strategis. Beberapa produk utama yang dipasarkan pada gerai termasuk Mixue Fresh Ice Cream, Mixue Real Fruit Tea, Mixue Milk Tea, Mixue Fresh Tea, dan Mixue Cofee. Deretan produk favorit yang digemari pelanggan mencakup Berry Bean Sundae, Boba Sundae, Oreo Sundae, Strawberry Lucky Sundae, Chocolate Lucky Sundae, hingga Suprame Mixed Milk Tea.
Mixue awalnya merupakan toko yang menjual es krim sajian lembut dan minuman teh susu asal Zhengzhou, Henan, China pada 1997. Toko es krim milik Zhang Bersaudara ini berkembang pesat saat menjamurnya produk kerucut es krim sajian lembut di Zhengzhou sejak 2006.
Baca Juga: Daftar Alamat SiCepat Terdekat Ancol, Lengkap dengan Nomor Telepon
Hingga 2023, Mixue mempunyai lebih dari 21 ribu gerai yang beroperasi di China serta 12 negara lain termasuk Indonesia. Dikutip dari laman resmi perusahaan, Mixue sendiri berasal dari kata-kata Mi dan Xue dalam bahasa Mandarin.
Mi berarti “madu” yang diambil dari kata feng mi dan tiang mi yang berarti manis. Sedangkan Xue berarti “salju”. Dalam kombinasi, Mixue memiliki arti “salju yang manis seperti madu”. Sejak Mixue pertama kali masuk ke Indonesia pada 2020, keberadaan gerai kini semakin menjamur di berbagai provinsi dan kota besar. Berikut deretan cabang Mixue terdekat Ancol:
1. Mixue Pademangan
- Alamat: Jln. Hidup Baru No.16A, RT.9/RW.3, Pademangan Bar., Kec. Pademangan, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14420
- Jam Buka: 11.00 WIB hingga 23.00 WIB (buka setiap hari)
- Nomor Telepon: 0812-9709-6060
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/PHAHbJzAf5VF79nh6
2. Mixue Pademangan Timur
- Alamat: Jl. Pademangan IV No.307, RT.9/RW.7, Pademangan Tim., Kec. Pademangan, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14410
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 23.00 WIB (buka setiap hari)
- Nomor Telepon: 0811-8160-829
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/nAumLxZgzqMtnp6f7
3. Mixue Muara Karang
Baca Juga: Bukan Begal, Viral Pria Ditangkap Di Ancol Ternyata Pelaku Pengeroyokan
- Alamat: Jl. Muara Karang Raya No.33, RT.13/RW.17, Pluit, Penjaringan, North Jakarta City, Jakarta 14450
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 23.00 WIB (buka setiap hari)
- Nomor Telepon: 0878-7155-4086
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/D8bCBf5Hbr4v1eqo6
4. Mixue Danau Sunter
- Alamat: Jl. Danau Sunter Utara No.29, Sunter Agung, Kec. Tj. Priok, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14340
- Jam Buka: 09.00 WIB hingga 23.00 WIB (buka setiap hari)
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/wySnfrD4ufDNEPcG6
5. Mixue Warakas
- Alamat: Jl. Warakas Raya No.9, Warakas, Kec. Tj. Priok, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14370
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 21.30 WIB
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/ZYwXCFTWChwasqu97
6. Mixue Warakas VI
- Alamat: Jl. Warakas VI Gg. 14 No.101, RT.2/RW.5, Papanggo, Kec. Tj. Priok, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14370
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 21.30 WIB
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/vqZRuqqArr3EQMPx8
7. Mixue Tanah Pasir
- Alamat: Jl. Tanah Pasir No.2, RT.5/RW.8, Penjaringan, Kec. Penjaringan, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14440
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 23.00 WIB
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/NBWgYpUMuQ1msGTE9
8. Mixue Pelindo Tower
- Alamat: Jl. Yos Sudarso No.9, Rawabadak Utara, Kec. Koja, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14230
- Jam Buka: 10.00 WIB hingga 19.00 WIB
- Google Maps: https://maps.app.goo.gl/R3dZUWostHthiEgA6
Itulah tadi deretan cabang Mixue terdekat Ancol, jangan lupa simpan halaman ini ya!
Berita Terkait
-
Kawasan Jakarta Utara Dinilai Masih Banyak Dilirik buat Investasi, Ini Sederet Alasannya!
-
Puncak Kunjungan di Pantai Ancol Diprediksi Terjadi Akhir Pekan Ini
-
Harga Tiket Gondola Ancol Saat Libur Lebaran 2025
-
Tiga Hari Libur Lebaran, Kunjungan Wisatawan di Ancol Tembus 167 Ribu
-
Ancol Targetkan 660 Ribu Pengunjung Selama Libur Lebaran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta