SuaraJakarta.id - Timnas Indonesia ditantang raksasa Asia, yakni Iran dalam laga uji coba jelang bergulirnya Piala Asia 2023. Hanya saja pertandingan digelar secara tertutup.
Kabar ini disampaikan oleh media Iran, Sarpoosh. Dalam laporannya, skuat berjukuk Team Melli itu sedang mencari calon lawan untuk persiapan Piala Asia 2023 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia jadi bidikan.
Untuk persiapan, Iran mempersiapkan laga uji coba dengan menantang Jepang. Namun pihak Jepang belum menyetujui ajakan tersebut.
Pasalnya, Jepang sudah mengagendakan untuk melawan Thailand pada 1 Januari 2024 mendatang. Kini, Iran pun membidik Timnas Indonesia sebagai lawan untuk laga uji coba.
"Sebelum berlaga di Qatar, timnas (Iran) akan mengadakan laga persiapan melawan Indonesia 8 hari sebelum laga pertama Piala Asia 2023. Laga ini akan berlangsung terutup," tulis Sarpoosh.
Timnas Indonesia sejauh ini belum memiliki lawan untuk laga persiapan Piala Asia 2023. Iran pun bisa menjadi alternatif yang pas untuk mengukur kekuatan skuat Garuda.
Sebagai informasi, Iran dan Timnas Indonesia tidak berada satu grup di Piala Asia 2023. Iran tergabung di grup C bersama Uni Emirat Arab, Hong Kong, dan Palestina, sedangkan skuat berada di grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam.
Berita Terkait
-
Siap Tinggalkan Eropa, Sandy Walsh Disebut Media Malaysia bakal Gabung JDT Musim Depan
-
Timnas Indonesia U-17 akan Hadapi Tim asal Rusia Jelang Piala Dunia U-17 2023
-
Calon Lawan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 Gagal Menang Lagi
-
Cedera Marselino Ferdinan Makin Memburuk, Absen Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
-
Cedera Semakin Parah, Marselino Ferdinan Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan Irak?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Rabu Tak Kelabu: Dapatkan Saldo DANA Gratis dengan Sekali Klik Rp 255 Ribu di Tangan
-
30 Juta Bisa Dapat Mobil? Ini 4 Pilihan Terbaik untuk Mahasiswa & First Jobber
-
Lebih Setengah Juta Warga DKI Mengalami Obesitas
-
DANA Kaget Selasa Datang, Rebutan Saldo Gratis Sekarang Sebelum Terlambat
-
Berapa Kerugian Negara di Dugaan Korupsi Minyak Mentah Pertamina? Ini Kata KPK