Kepala Satuan Reserse Kriminal AKBP Arfan Zulkan Sipayung membenarkan bahwa pihaknya sedang mengumpulkan bukti dan keterangan dari para saksi.
“Masih kami selidiki. Perkembangannya akan kami sampaikan kemudian,” ujarnya saat dikonfirmasi.
Kapolsek Kalideres Kompol Arnold Julius Simanjuntak juga mengonfirmasi bahwa penanganan kasus ini berada di bawah kewenangan Polres Metro Jakarta Barat.
Kepolisian belum mengungkap identitas korban maupun pria yang terakhir terlihat bersama korban.
Baca Juga: Detik-detik Pelaku Pembunuhan di Tangerang Terekam CCTV Saat Bawa Jenazah Korban
Namun dari hasil sementara, dugaan kuat mengarah pada tindak pidana pembunuhan.
Warga Diminta Waspada
Peristiwa ini membuat warga sekitar Kalideres merasa resah.
Ramdan, salah satu saksi mata, mengatakan bahwa kejadian ini menjadi peringatan bagi warga agar lebih waspada terhadap orang asing yang masuk ke lingkungan mereka.
“Kita enggak pernah lihat orang itu sebelumnya. Sekarang malah ada yang terbunuh. Harus hati-hati sekarang,” tuturnya.
Baca Juga: Banyak Kejanggalan, Keluarga Mahasiswa UKI yang Tewas Dikeroyok Minta Polda Metro Jaya Turun Tangan
Polisi kini tengah memeriksa rekaman CCTV di sekitar lokasi serta meminta keterangan lebih lanjut dari para saksi.
Berita Terkait
-
Sidang Pembunuhan Jurnalis Banjarbaru: Saksi Ungkap Fakta Baru, Terdakwa Diam
-
Diduga Gegara Gas Bocor saat Masak, Ayah dan Anak di Pademangan Jakut Tewas Terpanggang
-
Luna Maya Tunjuk Raffi Ahmad, Apa Saja Syarat Jadi Saksi Nikah dalam Islam?
-
Tragis Gegara Gagal Nyalip, Pemotor Tewas Terlindas Mobil Boks di Pamulang
-
Korban Kena Rayuan Maut, Fakta Perselingkuhan di Kasus Prajurit TNI Bunuh Jurnalis Juwita Terkuak!
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Elkan Baggott Pergi
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Selamat Tinggal Miliano Jonathans, Orang dalam PSSI Bongkar Fakta Ini
- Blak-blakan Zarof Ricar Sering Main Kasus, Ungkap Sosok Hakim Agung Pemberi Akses Perkara
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Blak-blakkan Bojan Hodak Bawa Persib Back to Back Juara Liga 1: Pemain Dikasih Pukulan Kasih Sayang
-
Penjualan Mobil Honda Anjlok Paling Parah di April 2025, Sudah Kalah dari BYD
-
Soal Daerah Istimewa Surakarta, Aria Bima: DPR Tak Tertarik Bahas Usulan DIS
-
Sistem Pengisian Daya Cepat Dinilai Beri Dampak BurukTerhadap Usia Baterai Mobil Listrik
-
Dua Klub San Lorenzo: Kesamaan Mengejutkan Paus Leo XIV dan Fransiskus
Terkini
-
Portofolio Berkelanjutan Naik, Inklusi Keuangan Meluas: Bukti Akselerasi ESG Bank Mandiri
-
Dapatkan Mobil Impian Anda Lewat Layanan Cash, Kredit, dan Tukar Tambah di Dealer Honda
-
Saksi: Korban Berdua dengan Pria Lain Sebelum Tewas Dibunuh
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Saldo DANA Gratis untuk Libur Panjang
-
Bill Gates Singgung Tentang Dana Anggaran Program MBG yang Besar, Ini Kata Prabowo