Langgar Prokes, Pemancingan di Pondok Labu Juga Diduga Jadi Arena Perjudian

Polisi mengambil tindakan tegas dengan mengamankan lokasi dan memasang garis polisi di pemancingan tersebut.

Rizki Nurmansyah
Selasa, 16 Februari 2021 | 06:20 WIB
Langgar Prokes, Pemancingan di Pondok Labu Juga Diduga Jadi Arena Perjudian
Ilustrasi judi atau perjudian. [ANTARA/Abd Aziz]

Polisi mengambil tindakan tegas dengan mengamankan lokasi dan memasang garis polisi di pemancingan tersebut.

"Kolam pemancingan dalam status quo, pemilik dan penyelenggara acara pemancingan kita mintai keterangan. Selasa kita jadwalkan gelar perkara," kata Iskandarsyah.

Iskandarsyah mengatakan tindakan tegas menyegel tempat pemancingan dengan memasang garis polisi sebagai langkah preventif dalam mencegah penyebarluasan Covid-19.

Terlebih hasil rapid test dari empat pemilik pemancingan, satu diantaranya dinyatakan reaktif.

Baca Juga:Terlilit Utang Judi Online, AK Curi Pickup di Kabupaten Tangerang

"Kata Pak RT sudah sering diingatkan dan ditegur. Tapi tetap saja melakukan kegiatan, jadi kita ambil tindakan tegas," ungkapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini