4 Lagu Imlek Berbahasa China, Xin Nian Tuan Yuan Hingga Gong Xi Gong Xi

Berikut daftar lagu Imlek yang bisa menjadi pilihan untuk diputar di Tahun Baru Imlek 2022.

Pebriansyah Ariefana
Rabu, 12 Januari 2022 | 17:19 WIB
4 Lagu Imlek Berbahasa China, Xin Nian Tuan Yuan Hingga Gong Xi Gong Xi
Ilustrasi imlek, angpao, tahun baru china (elemen envato)

SuaraJakarta.id - Daftar lagu Imlek berbahasa China yang sering dinyanyikan saat Tahun Baru China atau Imlek. Lagu-lagu ini bisa dinyanyikan bersama keluarga-keluarga di rumah juga bisa memutar lagu Imlek yang identik dengan perayaan Tahun Baru China ini.

Dikutip dari Suara.com, berikut daftar lagu Imlek yang bisa menjadi pilihan untuk diputar di Tahun Baru Imlek 2022:

1. Gong Xi Gong Xi

Lagu Imlek yang satu ini tentunya sudah sangat dikenal oleh masyarakat Tionghoa.

Baca Juga:Bukan Uang, Ini Alasan Shin Tae-yong Terima Pinangan PSSI untuk Latih Timnas Indonesia

Gong Xi Gong Xi yang merupakan judul dari lagu ini dapat diartikan ke dalam bahasa Indonesia dan menjadi “Selamat! Selamat!”.

Dalam konteks Tahun Baru China, pengucapan Gong Xi Gong Xi ini bertujuan untuk saling memberikan ucapan selamat untuk tahun baru yang disambut.

Hal ini juga mencerminkan kebiasaan orang-orang ketika mengucapkan selamat, serta mengucapkan harapan dan juga kegembiraan pada awal tahun baru.

Lirik Gong Xi Gong Xi:

Mei tiao da jie xiao xiang..

Baca Juga:Imlek Tinggal Menghitung Hari, Ornamen Khas Menghiasi Kota Singkawang

Mei ge ren di zui li..

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini