Hari Bhakti Taruna, Menhan Prabowo Subianto Tabur Bunga di TMP Taruna Tangerang

Kedua paman Prabowo Subianto yang gugur dalam peristiwa Lengkong dimakamkan di TMP Taruna Tangerang.

Rizki Nurmansyah
Rabu, 26 Januari 2022 | 13:49 WIB
Hari Bhakti Taruna, Menhan Prabowo Subianto Tabur Bunga di TMP Taruna Tangerang
Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto melakukan tabur bunga di TMP Taruna Tangerang dalam rangka memperingati Hari Bhakti Taruna, Rabu (26/1/2022). [Suara.com/Muhammad Jehan Nurhakim]

Pertempuran Lengkong yang terjadi pada 25 Januari 1946 adalah peristiwa bersejarah, nasional dan heroik melawan pasukan Jepang di Desa Lengkong, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten.

Peristiwa berdarah ini bermula dari Resimen IV TRI di Tangerang. Resimen ini mengelola Akademi Militer Tangerang.

Pada tanggal 25 Januari 1946, Mayor Daan Mogot memimpin puluhan taruna akademi untuk mendatangi markas Jepang di Desa Lengkong untuk melucuti senjata pasukan jepang.

Daan Mogot didampingi sejumlah perwira, antara lain Mayor Wibowo, Letnan Soetopo, dan Letnan Soebianto Djojohadikusumo.

Baca Juga:Edi Mulyadi Dilaporkan ke Polda Jatim Buntut Dugaan Menghina Prabowo Subianto

Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini