Replika Mobil Formula E Jakarta Dipamerkan di Velodrome, Begini Tampilannya

Replika mobil Formula E tersebut akan dipertunjukkan kepada masyarakat luas di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta Pusat pada Mingu (29/5/2022).

Rizki Nurmansyah | Yaumal Asri Adi Hutasuhut
Kamis, 26 Mei 2022 | 18:31 WIB
Replika Mobil Formula E Jakarta Dipamerkan di Velodrome, Begini Tampilannya
Panitia Penyelenggara Formula E Jakarta memamerkan replika mobil Formula E di Jakarta International Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur, Kamis (26/5/2022). [Suara.com/Yaumal Asri Adi Hutasuhut]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini