Tangkap Buronan Bandar Narkoba Alex Bonpis, Polisi Geledah 3 Rumah di Kampung Bahari

Alex Bonpis telah ditangkap di suatu tempat di luar Jakarta.

Rizki Nurmansyah
Selasa, 17 Januari 2023 | 20:33 WIB
Tangkap Buronan Bandar Narkoba Alex Bonpis, Polisi Geledah 3 Rumah di Kampung Bahari
Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya AKBP Doni Alexander di Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (17/1/2023). [Dok. Polda Metro Jaya]

Rumah itu berwarna krem dengan nuansa oranye pada beberapa bagian muka bangunan (fasad).

Polisi mendapati pintunya terkunci, pendingin ruangannya dimatikan, dan lampu depannya menyala.

Polisi sampai harus mengerahkan ahli kunci sebanyak dua kali untuk membuka pintu rumah tersebut. Pintu pun terbuka dan anggota masuk ke dalam rumah tersebut.

Polisi langsung menggeledah rumah tersebut dan memasang garis polisi setelah seluruh proses selesai.

Baca Juga:Didampingi Kuasa Hukum, Baim Wong Datangi Polda Metro Jaya, Ini Tujuannya

Sebelumnya Dirresnarkoba Polda Metro Jaya Kombes Mukti Juharsa juga meminta Alex Bonpis, buronan yang telah sembilan bulan dicari Polda Metro Jaya, agar menyerahkan diri atau pihaknya mengerahkan personel untuk menangkapnya secara paksa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak