"Yang beredar katanya dia diiket, kaki tangan diiket. Itu tidak ada. Maksudnya tidak diikat. Saksinya juga ada video juga tidak diikat," ujar dia.
Lebih lanjut Wahyudi menerangkan, akibat percobaan bunuh diri ini korban mengalami luka serius.
Saat ini, pria tersebut masih menjalani perawataan medis di rumah sakit.
"Hampir seluruh tubuh korban terbakar. Sementara masih dirawat," pungkasnya.
Baca Juga:Selena Gomez Teriak Im Single saat Nonton Pertandingan Bola