Untuk ke depannya, ia meminta kampanye terus digencarkan hingga ke akar rumput.
"Teman-teman kami yang baru juga sudah dikenal di dapil nya masing-masing, karena semua anggota fraksi kami yang baru sudah pernah berkampanye di tahun 2019, kedua juga memiliki akar di masyarakat," katanya.