SuaraJakarta.id - Bupati Kabupaten Tangerang Ahmed Zaki Iskandar memastikan akan menambah jumlah kapasitas kamar di Hotel Yasmin, Kecamatan Curug, yang menjadi kamar darurat untuk merawat pasien Covid-19.
Pasalnya, menurut dia, jumlah yang sudah digunakan untuk pasien positif corona dengan Orang Tanpa Gejala (OTG) sebanyak 91 kamar.
"Sekarang itu yang tersisa ada 29 kamar di Hotel Yasmin. Jumlah itu dari semula yang dipakai sebanyak 120 kamar. Jadi akan ditambahkan lagi," ujarnya kepada SuaraJakarta.id, di Gedung DPRD, Selasa (22/9/2020).
Zaki menyebutkan, penambahan kamar di Hotel Yasmin tidak akan memiliki masalah. Sebab, lanjutnya, Pemkab telah menyedialan 240 kamar untuk pasien OTG.
Baca Juga: Kasus Melonjak Drastis, Kota Cilegon Jadi Zona Merah COVID-19!
"Enggak masalah. Yang tersedia itu 240 kamar di Hotel Yasmin. Jadi nanti sudah langsung ditambahkan," ungkapnya.
Sekedar informasi, Hotel Yasmin telah dibuka Pemkab Tangerang sejak, Kamis (17/9/2020). Hotel ini disiapkan untuk pasien Covid-19 OTG agar menjalani isolasi dengan maksimal.
Juru Bicara Gugus Tugas COVID-19 Hendra Tarmidzi menyatakan, pihaknya telah menganjurkan terhadap pasien OTG untuk isolasi di Hotel Yasmin.
"Iya, Pak Bupati juga menganjurkan untuk di Hotel Yasmin. Kalau tak memungkinkan dirumah, daripada menularkan tetangga, saudara, mending di rumah singgah," sebutnya kepada SuaraJakarta.id.
"Bahkan, sebenarnya juga Undang-Undang wabah ada keharusan," lanjutnya.
Baca Juga: Bejat! Kakek di Tangerang Cabuli Bocah di Bawah Umur Saat Main Petak Umpat
Karena itu, Hendra mengatakan, Satgas rukun tetangga dan rukun warga (RT/RW) harus diperkuat karena memiliki peran yang krusial di lingkungannya.
Berita Terkait
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Belum Ada Pasal Tipikor Perkara Pagar Laut, Kejagung Kembalikan Berkas Arsin Cs ke Bareskrim
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Berkas Pagar Laut Tangerang Dikembalikan, Ini Alasan Bareskrim Tak Masukan Pasal Tipikor
-
Skandal Pemalsuan Sertifikat di Desa Kohod Mengarah ke Korupsi, Kejagung Desak Ini ke Bareskrim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta