SuaraJakarta.id - Prakiraan cuaca Depok, Senin (28/9/2020) hari ini. Depok diprakirakan cerah berawan di siang sampai sore hari.
Namun sekira pukul 19.00 WIB, Depok akan diguyur hujan ringan. Namun tengah malam Depok akan berawan.
Suhu Depok diprakirakan antara 23 derajat celcius sampai 32 derajat celcius.
Peringatan dini sampai 1 Oktober
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini: Kota Bogor dan Depok Hujan
Gelombang atmosfer Equatorial Rossbydi prakirakan masihcukup aktif di sebagian wilayah Indonesia seperti wilayah Sulawesi, Kalimantan, Jawa dan Sumatera hingga periode 25 September – 01 Oktober 2020.
MJO terpantau berada di fase 5 (Maritime continent)dan akan berada dalam kondisi netral padasatu minggu kedepan. Angin di lapisan bawah bertiup dari Timur Laut –Tenggara dengan kecepatan berkisar antara 5–25 knot, pola sirkulasi siklonik dan atau vorteks diprakirakan akan terbentuk di wilayah Barat Sumatera, Kalimantandan wilayah sekitar selat makassar.
Potensi hujan lebat berdasarkan model akan mendominasi wilayah Sumatera bagian tengah dan selatan, Kalimantan, Sulawesi bagian tengah dan utara, Maluku serta wilayah Papuapada periode 25 September –01 Oktober 2020.
Kondisi cuaca pada periode ini akan didominasi dengan kondisi cerah berawan hingga berawan di sebagian besar Jawa, Bali dan Nusa Tenggara, potensi hujan lokal dengan intensitas ringan hingga sedang akan berpotensi terjadi di wilayah Banten, Sebagian Jawa Barat dan Jawa Tengah.
Hujan berintensitas sedang hingga lebat diprakirakan terjadidi sebagianSumatera bagian tengah dan Selatan, alimantan, Sulawesi bagian tengah dan utara, Maluku, Maluku utara, Papua barat dan Papua.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Kecuali Kep. Seribu, 5 Wilayah DKI Hujan
Masyarakat dihimbau agar tetap waspada dan berhati-hati terhadap potensi cuaca ekstrem (puting beliung, hujan lebat disertai kilat/petir, hujan es, dll) dan dampak yang dapat ditimbulkannya seperti banjir, tanah longsor, banjir bandang, genangan, angin kencang, pohon tumbang, dan jalan licin dalam satu minggu ke depan di wilayah Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kep. Riau, Jambi, Bengkulu, Kep. Bangka Belitung, Sumatera Selatan, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Barat, Maluku Utara, Maluku, Papua Barat, dan Papua.
Berita Terkait
-
BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Masih Terjadi Pada 4-11 Maret, Pemerintah Daerah Diminta Respons Cepat
-
Viral 'Cek Khodam' ala BMKG, Prakiraan Cuaca Jadi Anti Mainstream
-
Prediksi Cuaca Hari Ini: Waspada Hujan Deras di Hampir Semua Kota Besar
-
22 Provinsi Diprediksi Hujan Lebat Hari Ini, BMKG Minta Masyarakat Waspada
-
Heboh Hujan Tidak Mau Masuk Jogja Gara-gara Proyek Tol? Ini Penjelasan Ilmiah dan Prakiraan Cuaca
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
Terkini
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral
-
Bank DKI Didemo Depan Balai Kota Sampai Menginap, Pramono: Itu Wajar
-
Tarif Baru Sempat Bikin Kaget, Biaya Konsumsi Air PAM Jaya di Apartemen Bakal Dihitung Per Unit