
![Kebakaran ruko di Kampung Lebak Baru, Desa Renged, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Banten, menewaskan ibu dan anak, Selasa (29/12/2020) dini hari. [Suara.com/Ridsha Vimanda Nasution]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/29/73355-kebakaran-ruko-di-tangerang.jpg)
Nia menuturkan, para warga langsung bahu-membahu mencoba memadamkan api tersebut.
"Warga sini pada bawa ember siram ruko madura yang terbakar itu. Tapi api semakin besar dan merembet ke ruko yang di sampingnya," ungkapnya.
Nia menuturkan, pemadam baru tiba di lokasi sekira pukul 03.30 WIB. Namun sudah tiga ruko yang dilahap si jago merah.
"Kebakaran itu kejadiannya persisnya jam 03.00 WIB. Saya sudah bangun jam segitu untuk mau siap-siap ke pasar buat jualan," ungkapnya.
Baca Juga: Ya Tuhan! Kebakaran Landa 3 Ruko di Tangerang, Ibu dan Balita 4 Tahun Tewas
Nia membenarkan bahwa tiga orang menjadi korban akibat kebakaran ruko tersebut. Tiga orang itu, kata dia, pemilik ruko warung madura.
"Sekeluarga itu jadi korban warung madura. Mereka asli Madura, makanya disebutnya warung madura. Ibu dan anaknya meninggal, dan suaminya katanya selamat dibawa ke rumah sakit," sebutnya.
"Kalau ruko sebelah warung madura, itu tempat cafe minum dan makanan. Kemudian sebelahnya lagi itu tempat jualan kabel-kabel dan elektronik," sambungnya.
Diberitakan sebelumnya, satu keluarga menjadi korban kebakaran di Kampung Lebak Baru, Desa Renged, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Banten, Selasa (29/12/2020). Dua orang diantaranya, ibu dan anak meninggal dunia.
Mereka yang meninggal adalah K (30) dan A balita perempuan berusia 4 tahun. Sementara suaminya, S (32) selamat dan hanya mengalami luka bakar.
Baca Juga: Sejarah Masjid Kali Pasir, Kisah Masuknya Islam dan Kerukunan Antar Agama
Kabid Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tangerang, Kosrudin membenarkan peristiwa kebakaran yang mengakibatkan tiga orang korban.
Berita Terkait
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Aksi Keji Pembunuh Mayat Dalam Karung di Tangerang: Hantam Korban Pakai Shockbreaker
-
Tak Hanya Sakit Hati! Ada Motif Terselubung Pembunuh Mayat Dalam Karung di Tangerang
-
Koboi Jalanan di Tangerang Berbohong Ngaku Korban Begal: Mabuknya Rese hingga Kena Peluru Sendiri
-
Pria di Cilandak Apes usai Nekat Oplos Gas LPG 3 Kg, BS Masih Bisa Berlari saat Tubuhnya Terbakar
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
Terkini
-
Laporan Dibegal, Pemuda di Tangerang Ternyata Tertembak Pistol Sendiri
-
Ngeri! JPO Tipar Cakung 'Menganga' Tidak Diurus, Warga: Bawaannya Pusing Lihat ke Bawah!
-
Detik-detik Pelaku Pembunuhan di Tangerang Terekam CCTV Saat Bawa Jenazah Korban
-
Jakarta Kembali Jadi Tuan Rumah Formula E 2025, Pemprov Minta Tidak Setengah-setengah
-
Misteri Jasad Pria dalam Karung Mulai Terungkap! Polisi Bekuk Pembunuh di Tangerang