SuaraJakarta.id - Tak terasa kurang dari sebulan lagi umat Islam di segala penjuru dunia akan menyambut datangnya bulan suci Ramadhan.
Kurang lebih selama 30 hari setiap muslim yang telah dikenai hukum wajib puasa akan menjalani puasa Ramadhan.
Selama berpuasa, tak sedikit orang yang kurang menjaga kesehatannya. Umumnya penyakit yang timbul seperti maag, asam lambung dan masalah pencernaan lainnya.
Hal tersebut dapat dicegah dengan tetap menjaga kesehatan dengan beberapa cara. Berikut tips agar tetap sehat selama berpuasa dikutip dari Times Indonesia—jaringan Suara.com—Minggu (28/3/2021):
Baca Juga: Ramadhan Tahun Ini Sholat Tarawih Hingga 3 Shift di Masjid Diperbolehkan
1. Tidak Makan Pedas, Asam dan Berminyak
Setelah seharian kosong, menurut ahli kesehatan memang kurang bagus jika kita langsung mengisinya dengan makanan pedas, kecut/asam, maupun berminyak.
Hal ini akan menyebabkan perut kaget, diare, maupun mual.
2. Tidak Melewatkan Sahur
Banyak yang beranggapan jika mereka akan baik-baik saja meski tidak sahur. Memang benar, mungkin akan tetap kuat puasanya.
Baca Juga: Wali Kota Tangerang: Masjid dan Musala Harus Punya Satgas Covid-19
Akan tetapi, tidak bagus untuk kesehatan. Karena walaupun kuat menjalani puasa, tubuh tetap memerlukan asupan gizi yang seimbang.
Berita Terkait
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Transaksi Paylater Kredivo Naik 10% saat Ramadhan 2025, Didominasi Usia 30 Tahun ke Atas
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Ketentuan Tata Caranya
-
Apakah Puasa Syawal Harus Berurutan? Jangan Sampai Salah, Ini Hukumnya!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta