SuaraJakarta.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendorong karyawan yang bekerja di Ibu Kota naik sepeda atau bike to work. Namun Anies pun minta perusahaan Jakarta sediakan tempat mandi atau shower untuk karyawan yang rajin ke kantor naik sepeda.
Bersamaan dengan itu, Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini juga meminta setiap gedung perkantoran menyiapkan 10 persen lahan parkirnya khusus untuk sepeda.
Tujuannya agar dapat mengakomodir mereka yang menggunakan transportasi ramah lingkungan itu saat tiba di kantor.
"Kami juga menganjurkan pada perusahaan-perusahaan menyediakan tempat mandi atau shower," kata Anies.
Baca Juga: Anies Baswedan Minta Perusahaan Kasih Insentif ke Karyawan Naik Sepeda ke Kantor
Selain itu Anies minta perusahaan kasih insentif ke karyawan naik sepeda ke kantor. Hal ini untuk mendorong warganya bersepeda.
Insentif harus diberikan kepada karyawan yang menjadikan sepeda sebagai alat transportasi kesehariannya.
Dengan kebijakan ini, ia berharap sepeda menjadi pilihan utama untuk berkendara di ibu kota.
"Kami harap perusahaan setiap kantor memberikan insentif bagi mereka yang baik sepeda," ujar Anies di kantor Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Jumat (4/6/2021).
Insentif yang dimaksud, kata Anies bisa berupa keringanan kredit sepeda hingga subsidi premi asuransi.
Baca Juga: Jadi Jalur Khusus Road Bike, Alasan Polisi Larang Pemotor Melintas di JLNT Casablanca
Tujuannya agar mereka tetap aman dan sehat saat mengayuh sepeda.
Berita Terkait
-
Silaturahride with Mas Pram, Ratusan Pesepeda Bersepeda 39 Km Bersama Gubernur
-
Wanita Ini Kehilangan Sepeda di Parkiran MRT, Publik Soroti Ruwetnya Pelaporan Kehilangan ke Polisi
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Dikritik Komunitas Pesepeda, Gubernur DKI Pramono Anung Batal Gowes di JLNT Casablanca
-
General Motors PHK 500 Karyawan, Paling Banyak di Wilayah Ini
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Namanya Bakal Diganti Jadi Rumah Sakit Internasional, Pramono: RSUD Mengecilkan Diri Sendiri
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu