SuaraJakarta.id - Duo bandit bonyok dihajar massa usai kepergok melakukan pencurian motor di Cengkareng, Jakarta Barat, pada Jumat (14/10/2022).
Kanit Kriminal Umum Polres Metro Jakarta Barat AKP Avrilendy membenarkan adanya peristiwa itu. Pihaknya meringkus 2 pelaku kejahatan tersebut.
"Keduanya berinisial WY dan HR," kata Avril, saat dikonfirmasi via pesan singkat, Selasa (18/10/2022).
Kedua bandit ini, kata Avril, memang kerab melakukan pencurian motor. Namun saat ini mereka sedang apes karena dipergoki oleh pemilik kendaraan saat melakukan pencurian.
Baca Juga: Dikubur di Pekarangan Rumah, Polisi Amankan 16,9 Kg Sabu dari Jaringan Antar Provinsi
Pelaku juga, Avril melanjutkan, sempat mengambil langkah seribu untuk meloloskan diri dari amukan massa. Terlebih saat itu pemilik kendaraan meneriakinya maling sembari melakukan pengejaran.
Warga yang mendengar teriakan tersebut kemudian menghadang kedua pelaku. Sampai akhirnya pelaku bisa dicokok warga.
Hingga saat ini, Avril belum dapat merinci soal perkara ini, lantaran petugas masih melakukan pemeriksaan.
Viral
Sebelumnya ramai di sosial media, tentang pencurian yang dilakukan pelaku. Aksi tersebut sempat viral, salah satu akun yang mengunggahnya yakni @cengkarengnews.
Baca Juga: Moli Ditangkap Polisi Lagi Seusai Ambil Motor Orang Sembahyang di Buleleng
Dalam video yang diunggahnya, kejadian tersebut terlihat seorang bandit yang diduga mengendarai sebuah sepeda motir dicegat oleh seorang pria.
Berita Terkait
-
Suzuki Bandit Kalah Ganteng, Pesona Hero Hunk 150 XTEC Bikin Kesengsem
-
Motor Indah Kalalo Dibawa Kabur Sopir Baru, Sebar Foto Pelaku Biar Ditemukan
-
Terungkap Jamet Si Dukun Palsu Tega Bunuh Anak dan Ibu di Tambora Gegara Gagal Gandakan Uang
-
Kronologi Penangkapan Bandit Bercelurit di Kebon Jeruk, Berawal dari Modus Beli Kontrasepsi
-
Bandit Negara Dilarang Kenyang Dalam Program Makan Bergizi Gratis
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Viral Kasus Pelecehan di Stasiun Tanah Abang, Polisi Klaim Telah Koordinasi dengan KAI
-
Sejumlah 15 Ribu Pendatang Baru Bakal Adu Nasib di Jakarta, Gubernur Pramono Janjikan Ini
-
Alasan Bank DKI Lakukan Maintenance saat Masa Lebaran: Aktif Otomatis karena Masalah Sistem
-
Cuti Bersama Berakhir, Arus Lalu Lintas di Sejumlah Ruas Jalan Jakarta Masih Lancar
-
390 Ribu Pengunjung Padati Ancol Selama Lebaran, Masih Ada Konser NDX AKA di Tanggal Ini