SuaraJakarta.id - Sebuah mobil Daihatsu Grand Max menabrak sepedamotor Honda Supra di Jalan Klingkit dekat Jembatan Gantung, Cengkareng, Jakarta Barat, Kamis (8/12/2022).
Buntut dari kecelakaan itu kedua kendaraan tersebut nyemplung ke Kali Cengkareng Drain, tepat di samping jalan tersebut.
Kanit Laka Lantas Satuan Wilayah Jakarta Barat, AKP Agus Suwito mengatakan kejadian bermula saat pengendara Grand Max ber nomor polisi B 2552 BYJ melaju dari arah utara menuju selatan di Jalan Klingkit.
Saat di dekat Jembatan Gantung mobil tersebut menabrak sebuah sepeda motor Supra bernomor polisi B 6571 PBG milik Sugeng yang sedang terparkir. Kebetulan Sugeng sedang memancing yang tidak jauh dari kendaraannya.
“Usai menabrak kendaraan oleng ke kiri. Sehingga kedua kendaraan terperosok ke sungai,” kata Agus saat dikonfirmasi, Kamis.
Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini. Meski oengemudi dan satu penumpang Grand Max silver itu harus basah kuyup lantaran ikut masuk ke dalam aliran Cengkareng Drain. Namun, kendaraan yang terlibat kecelakaan mengalami kerusakan yang cukup parah.
“Gak ada korban jiwa. Cuma mobilnya aja mengalami kerusakan pada bagian kaca depan pecah, bodi depan penyok. Motornya juga bagian lampunya pecah,” tutupnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Bank Mandiri Akselerasi Industri Kopi Nasional Lewat Jakarta Coffee Week 2025
-
Gajian Tambahan Hari Ini? Rebutan DANA Kaget GRATIS Sekarang
-
HP Turis Rusia Tertinggal di Taksi, Polres Kepulauan Seribu Gercep! Begini Kronologinya...
-
Jangan Sampai Kehabisan, 4 Link DANA Kaget Siap Diburu, Total Rp235 Ribu
-
Gandeng Raksasa Pengembang Jepang, Sinar Mas Land Hadirkan Kota Wisata Ecovia