SuaraJakarta.id - PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) menambah armada untuk mendukung kebutuhan angkutan malam pergantian tahun di Ibu Kota mulai Sabtu (31/12) hingga Minggu (1/1/2023) dinihari.
Kepala Divisi Sekretariat Perusahaan PT TransJakarta, Anang Rizkani Noor mengatakan, pada saat malam pergantian tahun ada penambahan 70 unit bus untuk melengkapi 133 unit bus Angkutan Malam Hari (Amari) yang telah dioperasikan.
"Bus-bus tambahan ini akan standby. Dan kita fokuskan di titik-titik keramaian, seperti sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin karena akan ada 'car free night' di sana," ujar Anang di Jakarta, Kamis.
Setelah keramaian di lokasi tersebut bubar, warga bisa segera mendapat akses transportasi yang cepat, aman dan nyaman.
Selain itu, saat malam pergantian tahun, TransJakarta menutup akses ke lantai dua pada halte-halte ikonik seperti Halte Bundaran Hotel Indonesia dan Halte Tosari yang ada di Koridor 1 (Blok M-Kota). Tujuan agar masyarakat bisa menikmati rangkaian kegiatan yang sudah disiapkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
"Setelah sampai, baik di Halte Bundaran HI maupun Tosari, masyarakat diimbau untuk langsung menuju lokasi sehingga tidak bertumpuk di dalam halte," katanya.
TransJakarta juga melakukan penambahan jam operasional terhadap lima rute yang menjadi titik keramaian saat malam pergantian tahun.
Harapannya, kata dia, selain memberi akses transportasi, penyesuaian ini dilakukan sebagai antisipasi adanya antrean pelanggan usai acara.
Pelanggan diimbau tidak perlu khawatir, TransJakarta siap mengantar masyarakat kembali ke lokasi tujuan setelah kegiatan. "Kami juga mengimbau pelanggan untuk mengatur waktu perjalanan sesuai jadwal operasional yang ditetapkan," tuturnya.
Baca Juga: Khusus Malam Tahun Baru, LRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 02.00 Dini Hari
Adapun rute-rute yang mengalami perpanjangan jam operasional adalah:
Berita Terkait
-
Tak Hanya Ambulans, Bus Transjakarta Kena Tilang Elektronik di Jalur Busway, Begini Kata Polisi
-
Sekelas Dubes Jerman Saja Naik Transjakarta, Kisruh Mobil Dinas RI 36 Raffi Ahmad Disorot Lagi
-
Diduga Naik Transportasi Umum Panas-panasan, Outfit Berkelas Maudy Ayunda Jadi Sorotan!
-
Beri Kesempatan Petugas Pramudi Ibadah, Layanan Transjakarta Dimulai Siang saat Lebaran Idul Fitri
-
Saldo DANA Habis di Tengah Malam? Begini Cara Top Up 24 Jam Tanpa Ribet!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral