"Kami memiliki tim yang sangat besar. Kantorpos tersebar di 4.800 titik di seluruh Indonesia, kurir kami sangat banyak. Kami punya pasukan Oranger yang setiap saat bisa pick up dan kirim. Kami punya agen Pos yang sangat besar, dan tersedia drop point untuk pemberdayaan perempuan. Drop point bisa di rumah, yang dijalankan oleh para ibu. Saat ini drop point hampir 50 ribu. Inilah cara kami berkolaborasi, dan bisa disebut bahwa ini adalah kolaborasi yang luar biasa berskala besar, tidak ada satupun coverage yang bolong termasuk daerah 3T. Kami menghadirkan pelayanan kurir menjadi the most competitive di postal, courier, logistic, dan financial service. Pelayanan yang luar biasa dan bisa diakses di satu sistem," ujarnya.
Menyambut tahun politik 2024, Pos Indonesia punya kesiapan yang sangat bagus untuk membantu sukses Pemilu di Indonesia.
"Kami dorong kurir dan logistik untuk sukses Pemilu 2024. Kami berkolaborasi dengan berbagai pihak. Harapan kami, Pos dengan capability hari ini dipakai juga oleh semua masyarakat," kata Ana.
Perihal cita-cita yang akan diraih PT Pos Indonesia tahun 2023, Ana menyebutkan ingin menggapai posisi terbaik di dunia dan Indonesia.
"Bicara mimpi kami ingin menjadi top 25 di dalam industri di seluruh dunia. Harapan kami bisa menjadi top 3 market share di Indonesia. Pelayanan kami tidak boleh terlambat dibandingkan pos di negara lain. Kami punya asosiasi bersama juga, yaitu Universal Post Union, Asia Pacific Postal Union. Secara rutin kami melakukan evaluasi bersama supaya tidak tertinggal dan menghadirkan pelayanan yang lebih baik," pungkas Ana.
Berita Terkait
-
Pos Indonesia dan Ditjen Pajak Mantapkan Kerja Sama Capai Target Penjualan Meterai 2023
-
PT Pos Indonesia Perkuat Bisnis Pospay Syariah
-
Pos Indonesia Lanjutkan Kesuksesan Tahun 2022 dengan Transformasi Digital di 2023
-
Pos Indonesia Layani 250.000 Transaksi BPJS Ketenagakerjaan sepanjang 2022
-
Lepaskan 524 PMI ke Korea, Pos Indonesia Siapkan Pospay untuk Bantu Keperluan Pekerja Migran
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Cek Fakta: Klaim Purbaya Penyitaan Uang Korupsi Konglomerat, Ini Faktanya
-
Viral Air Sinkhole di Limapuluh Kota Dipercaya Jadi Obat, ESDM Bongkar Fakta Sebenarnya
-
9 Mobil Keluarga Bekas untuk Bawa Anak Balita, Sudah Ada Fitur ISOFIX dan Lebih Aman
-
Cak Fakta: Benarkah Menteri Bahlil Wajibkan Ojol Beli Motor Listrik di Tahun 2026?
-
7 Mobil Daihatsu Bekas untuk Pemula, Perawatannya Murah dan Tidak Ribet