SuaraJakarta.id - Nasib pilu dialami Sutomo (60). Petani asal Tuban, Jawa Timur, ini ditemukan tewas di sawah miliknya.
Diduga, ia tewas akibat kesetrum jebakan tikus yang terpasang di sawahnya. Peristiwa itu terjadi pada Senin (12/6/2023) lalu.
Kapolsek Widang AKP Simon Triyono mengungkapkan, awalnya Sutomo pamit pergi ke sawah pukul 07.00 WIB yang berada di Dusun Pancur, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.
Namun hingga sore hari sekitar pukul 17.00 WIB, belum juga pulang.
Baca Juga: Petani Milenial Tulang Punggung Pertanian RI di Masa Depan
Anak korban, Sucipto (32) yang sedang membajak sawah pada pukul 17.00 WIB berniat mengajak bapaknya pulang.
Namun, setelah ditunggu hingga petang, Sutomo tak kunjung terlihat. Kebetulan sawah keduanya hanya berjarak sekitar 1.500 meter.
"Sebab kebiasaan setiap hari korban selalu pulang bersama anaknya. Setelah lama di tunggu hingga menjelang petang korban tidak ada."
"Sehingga Sucipto mencari korban di sawah miliknya," ucap Simon, Rabu (14/6/2023), dikutip dari beritajatim.com--jejaring Suara.com.
Setibanya di sawah bapaknya, Sucipto terkaget melihat korban sudah tergeletak di tanah menghadap kanan dengan posisi tangan kiri menggenggam kawat beraliran listrik.
Baca Juga: Ridwan Kamil Beri Julukan 'Satyalancana Wira Karya' pada Petani di Kabupaten Ciamis
"Selanjutnya, Sucipto mematikan mesin genset yang saat itu masih hidup," ungkap Simon.
Berita Terkait
-
Kemenhut dan Kemnaker Teken MoU Perluas Lapangan Kerja dan Pemberdayaan Petani Hutan
-
Tarif Trump Bikin Petani Sawit Menjerit, Prabowo Diminta Lakukan Ini
-
Burung Hantu Jadi Andalan Prabowo Basmi Tikus di Sawah: Mitos atau Fakta?
-
Solusi Anti-Mainstream Prabowo: Burung Hantu Jadi Andalan Berantas Hama Tikus di Sawah
-
Penyerapan Gabah Petani Mencapai 725.000 Ton Setara Beras: Rekor Tertinggi Bulog 10 Tahun Terakhir
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong