Mengintip Koleksi Trendi Hijab Calvin Kain di Summarecon Mall Serpong

Gerai Calvin Kain ramai didatangi pengunjung.

Rizki Nurmansyah
Sabtu, 31 Oktober 2020 | 14:40 WIB
Mengintip Koleksi Trendi Hijab Calvin Kain di Summarecon Mall Serpong
Hijab Calvin Kain ramaikan pameran Culture Creative Home 2020 di Summarecon Mall Serpong, Sabtu (31/10/2020). [Suara.com/Wivy Hikmatullah]

Untuk hijab kisaran Rp 35 ribu–Rp 120 ribu, bahan yang digunakan mulai dari chiffon, corn skin, dan cotton yang nyaman dipakai beraktivitas sehari-hari.

Sedangkan hijab premium dibanderol dengan kisaran Rp 250 ribu–Rp 500 ribu, di mana diproduksi terbatas dengan bahan silk, cotton silk, dan silky lace.

Calvin Kain, memiliki starategi tersendiri dalam bertahan di tengah pandemi Covid-19. Misalnya, dengan memaksimalkan penjualan secara online melalui Instagram dan Shoope.

Hijab Calvin Kain ramaikan pameran Culture Creative Home 2020 di Summarecon Mall Serpong, Sabtu (31/10/2020). [Suara.com/Wivy Hikmatullah]
Hijab Calvin Kain ramaikan pameran Culture Creative Home 2020 di Summarecon Mall Serpong, Sabtu (31/10/2020). [Suara.com/Wivy Hikmatullah]

Kini, Calvin Kain bahkan sudah terdaftar sebagai Shoppe Mall, sehingga dijamin asli Calvin Kain betulan.

Baca Juga:Mengintip Koleksi dari Calvin Kain, Pilihan Segar untuk Anda yang Berhijab

Selain itu, Calvin Kain juga menggandeng artis seperti Ayu Ting Ting dan Syahnaz.

Pengaruh itu, juga dirasakan di gelaran Culture Creative Home 2020 di Summarecon Mall Serpong.

"Banyak pengunjung yang bilang 'Saya tahu Calvin Kain yang dipakai Ayu Ting Ting'," ungkap Lisa menirukan kata-kata pengunjung.

Bagi para pecinta hijab fesyen dengan warna segar dan bahannya bikin nyaman dipakai, bisa langsung datangi booth Calvin Kain di pameran yang digelar di Summarecon Mall Serpong. Terakhir, sampai Minggu, 1 November 2020. Jangan sampai kelewat ya!

Baca Juga:Mulai Hari Ini, Hijab & Scarf Calvin Kain Hadir di Bazaar Creative Culture

Kontributor : Wivy Hikmatullah

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak