Dilarang Terima Kado Natal, Firli: Pejabat Harus Ikuti Kesederhanaan Yesus

"Bukankah dalam ajaran nasrani, Yesus memperlihatkan kesederhanaan hidupnya, seperti halnya yang diterapkan Rasulullah..."

Agung Sandy Lesmana | Welly Hidayat
Jum'at, 25 Desember 2020 | 10:49 WIB
Dilarang Terima Kado Natal, Firli: Pejabat Harus Ikuti Kesederhanaan Yesus
Ketua KPK Firli Bahuri. (Suara.com/Novian)

"Dapat disimpulkan bahwasanya kesederhanaan-lah yang diajarkan oleh agama apapun di dunia ini karena sifat dan perilaku sederhana adalah kunci utama untuk meredam ketamakan," tutup Firli.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak