Redmi 9C menggunakan MediaTek Helio G35 yang dipadukan dengan RAM 3 GB serta memori internal 32 GB.
Chipset ini diperkuat dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh dengan pengisian daya standar 10W.
Harga Redmi 9C RAM 3 GB + memori internal 32 GB: Rp 1.399.000
Itulah 10 HP murah berkualitas dengan banderol dikisaran Rp 1 jutaan yang bisa menjadi pertimbangan sebelum memutuskan berganti perangkat terbaru.