Larangan Mudik, Pemprov DKI Berencana Tutup Terminal Bus AKAP, Kecuali...

Rencana penutupan sementara terminal bus AKAP terkait larangan mudik belum final.

Rizki Nurmansyah
Kamis, 08 April 2021 | 07:00 WIB
Larangan Mudik, Pemprov DKI Berencana Tutup Terminal Bus AKAP, Kecuali...
Suasana Terminal Kampung Rambutan imbas larangan mudik lebaran 2020. Pada tahun ini, Pemprov DKI juga berencana kembali menutup terminal tersebut selama pemberlakuan larangan mudik Lebaran, 6-17 Mei 2021. [Suara.com/Welly Hidayat]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini