Polda Metro Jaya: Hampir 2 Juta Orang Telah Miliki STRP

Ditlantas Polda Metro Jaya masih memberlakukan pemeriksaan STRP di 100 titik penyekatan di wilayah Jadetabek.

Rizki Nurmansyah
Selasa, 03 Agustus 2021 | 21:06 WIB
Polda Metro Jaya: Hampir 2 Juta Orang Telah Miliki STRP
Petugas di Jalan Raya Lenteng Agung Jaksel memeriksa kelengkapan dokumen warga berupa STRP di titik penyekatan PPKM untuk bisa melanjutkan perjalanan menuju tempat kerjanya, Jumat (30/7/2021). [Suara.com/Yosea Arga]
Pengendar sepeda motor yang tak punya STRP memilih menepi di pinggir jalan kawasan Lenteng Agung. (Suara.com/Arga)
Pengendara sepeda motor yang tak punya STRP memilih menepi di pinggir jalan kawasan Lenteng Agung. (Suara.com/Arga)

Sambodo menyebut penurunan mobilitas adalah bukti nyata bahwa masyarakat telah memahami pentingnya kebijakan PPKM yang diterapkan pemerintah.

"Terima kasih kepada masyarakat selama masa PPKM Darurat baik minggu pertama dan kedua dan ketiga dan dilanjutkan di PPKM Level 4 di minggu pertama dan kedua itu terjadi penurunan mobilitas," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak