Pada peringatan hari Rabies Sedunia, Pemprov DKI juga mengadakan vaksinasi HPR dengan layanan tanpa turun atau "drive thru" melalui Suku Dinas KPKP di lima wilayah.
Masyarakat dapat memantau kegiatan vaksinasi rabies bagi HPR melalui akun instagram Dinas KPKP DKI yakni @dkpkp.jakarta. [Antara]