Proyek Lintasan Formula E Ditender Ulang, Ini Alasan Jakpro

Jakpro memastikan proses tender ulang tidak mengganggu jadwal balapan Formula E di Jakarta pada 4 Juni 2022.

Rizki Nurmansyah
Selasa, 25 Januari 2022 | 16:05 WIB
Proyek Lintasan Formula E Ditender Ulang, Ini Alasan Jakpro
Kawasan Ancol di Jakarta Utara yang menjadi lokasi sirkuit Formula E, Selasa (28/9/2021). [ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna]

Pengumuman pemenang tender akan diumumkan sebelum pembangunan lintasan Formula E.

Direktur Pengelolaan Aset Jakpro Gunung Kartiko optimistis pembangunan lintasan balap Formula E itu rampung sebelum balapan dimulai pada 4 Juni 2022 atau ditargetkan selesai selama tiga bulan.

"Memang tiga bulan selesai," ucap Gunung Kartiko di Balai Kota Jakarta, Rabu (12/1).

Setelah pembangunan lintasan rampung, federasi balap mobil listrik akan melakukan pengecekan untuk memeriksa kelayakan sebelum mendapatkan sertifikasi.

Baca Juga:Sebut Formula E Program Asal Jalan, Politisi PDIP: Lebih Tertib Ngurus Kawinan Anak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak