Gegara Teledor, Kasus Polisi Diduga Tembak Polisi Kembali Terjadi

"Hanya karena keteledoran atau kelalaian satu anggota saja. Nanti siang saya jelaskan."

Agung Sandy Lesmana | Muhammad Yasir
Kamis, 04 Agustus 2022 | 10:43 WIB
Gegara Teledor, Kasus Polisi Diduga Tembak Polisi Kembali Terjadi
Gegara Teledor, Kasus Polisi Diduga Tembak Polisi Kembali Terjadi. (Antara)

SuaraJakarta.id - Kasus polisi tembak polisi diduga kembali terjadi. Setelah kasus Brigadir J tewas diduga akibat ditembak rekan sesama polisi, Bharada E, kini kasus penembakan diduga melibatkan anggota Polda Metro Jaya.

Saat dikonfirmasi, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan menyangkal jika peristiwa tersebut melibatkan sesama anggota Polri.

"Bukan penembakan sesama anggota Polri," kata Zulpan saat dikonfirmasi Kamis (4/8/2022).

"Tapi benar yang meletuskan senjata adalah anggota Polda Metro Jaya," kata Zulpan menambahkan.

Baca Juga:Profil Richard Eliezer Alias Bharada E, Jadi Tersangka Dugaan Pembunuhan Berencana Brigadir J

Zulpan menyebut jika penembakan itu terjadi karena keteledoran anggota Polri. Namun, belum diketahui lokasi penembakan tersebut. Zulpan juga membantah jika peristiwa penembakan yang melibatkan anggota Polri itu terjadi di lingkungan Polda Metro Jaya. 

Dia hanya mengatakan akan menjelaskan secara rinci, siang nanti. 

"Hanya karena keteledoran atau kelalaian satu anggota saja. Nanti siang saya jelaskan," kata dia.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini