Jelang Habis Masa Jabatan, Anies Dinobatkan Jadi Bapak Integrasi Transportasi Jakarta

Syafrin mengatakan kontribusi yang dilakukan Anies selama ini layak mendapatkan penghargaan sebagai Bapak Integrasi Transportasi Jakarta.

Rizki Nurmansyah
Sabtu, 08 Oktober 2022 | 06:00 WIB
Jelang Habis Masa Jabatan, Anies Dinobatkan Jadi Bapak Integrasi Transportasi Jakarta
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Peresmian Tarif Integrasi Stasiun MRT ASEAN, Jakarta, Jumat (7/10/2022). [ANTARA/Luthfia Miranda Putri]

Seperti diketahui, dengan tarif integrasi, penumpang hanya dikenai biaya maksimal Rp 10.000 ketika menaiki tiga moda transportasi, yakni Transjakarta, MRT Jakarta, dan LRT Jakarta.

Sehingga saat menggunakan tiga moda transportasi tersebut penumpang bisa hanya sekali membayar. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini